Untuk penerangan di malam hari, sistem pencahayaan serta desain lighting yang unik menjadi daya tarik utama dalam interiornya.
Variasi lighting seperti menjadi pemisah fungsi ruang yang satu dengan yang lain, karena memiliki keunikannya tersendiri untuk masing-masing ruangan.
4. Ruang Terbuka Tanpa Sekat
Konsep ini memungkinkan rumah dengan luas yang terbatas terkesan luas karena hilangnya sekat permanen yang membatasi antar ruang.
Pada rumah mewah ini pun Anda dapat langsung melihat berbagai fungsi ruang yang bergabung menjadi satu, mulai dari ruang makan, ruang keluarga, hingga dapur.
Elemen garis putih ini menjadi batas kabur untuk mengelompokkan ruang yang satu dengan yang lainnya secara rapi dan teratur.
5. Furnitur Minimalis dan Fungsional
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.