Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KALEIDOSKOP 2020: Deretan Rumah Kelas Menengah di Bawah Rp 1 Miliar

Kompas.com - 05/12/2020, 19:00 WIB
Suhaiela Bahfein,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

PT Jababeka Residence mematok unit-unit Rotterdam seharga Rp 370 jutaan dengan tipe 36/30 meter persegi.

Klaster Rotterdam ini dapat diakses melalui jalan Tol Bekasi-Cikampek dan dekat dengan Gerbang Tol (GT) Cikarang Barat dan Lemahabang KM 31 (pintu keluar jalan tol di kilometer 28).

5. Belfast dan Calgary

Selain merilis tipe Alberta seharga Rp 200 jutaan, Greenwoods Group juga merilis dua tipe rumah kelas menengah.

Kedua tipe tersebut yakni, Belfast yang terdiri dua kamar tidur satu lantai (30/60 meter persegi) seharga Rp 300 juta.

Kemudian, tipe Calgary yang terdiri dari dua kamar tidur 2 lantai (48/60 meter persegi) Rp 410 jutaan.

Kedua tipe tersebut terletak di kawasan perumahan Citaville Parung Panjang dengan menawarkan berbagai kemudahan akses seperti Tol Jakarta-Tangerang dan Tol Jakarta-Serpong.

Baca juga: Cek, Lima Pilihan Rumah Murah di Bawah Rp 200 Juta

6. Viale dan Avante

Anak usaha Ciputra Group, PT Ciputra Residence meluncurkan dua klaster baru di kawasan CitraRaya Tangerang yakni, Viale dan Avante.

Klaster Avante dipasarkan dengan harga mulai dari Rp 488 jutaan dengan empat pilihan tipe rumah yaitu Tipe Crescendo (27/60), Grazioso (33/72), Prospero (45-52/84) dan Tipe Splendore (49-56/Lt 96).

Khusus tipe Prospero dan Splendore ini tersedia pilihan bangunan yang dilengkapi ruang mezzanine yang dapat dimanfaatkan sebagai ruang belajar atau ruang kerja di rumah.

Sementara Klaster Viale dipasarkan dengan harga mulai dari Rp 500 jutaan, tersedia dua pilihan tipe rumah yaitu Tipe Crescendo (27/60) dan Grazioso (33/72).

Lokasi ini dekat dengan akses Jalan Tol Jakarta-Merak dengan dua Gerbang Tol (GT) utama yaitu, GT Bitung dan Cikupa.

7. Golden East Kebomas

Keluarga Sejahtera Group (KSG) meluncurkan perumahan Golden East Kebomas yang berlokasi di Jalan KH Syafi'i, Gresik, Jawa Timur.

KSG mengembangkan perumahan ini di atas lahan seluas 9 hektar dan akan diperluas lagi ke sisi utara dan selatan.

Ada dua tipe hunian dua lantai yang ditawarkan, yakni Aster dengan luas 46/60 dan Camelia 50/60. Kedua tipe ini dibanderol dengan harga mulai dari Rp 400 jutaan.

Besaran harga ini sudah termasuk instrumen pajak seperti BPHTB, biaya AJB dan lain sebagainya.

8. Harumi Homes

PT Summarecon Agung Tbk bekerja sama dengan Toyota Housing Corporation Ltd meluncurkan klaster Harumi Homes di kawasan Summarecon Emerald Karawang.

Klaster ini menawarkan sentuhan gaya arsitektur Jepang modern-minimalis dengan harga mulai dari Rp 535 jutaan.

Harumi Homes terdiri dari 4 tipe pilihan hunian yakni, Ume (5,5 x 10) dan Suisen (6,5 x 10) merupakan rumah 1 lantai serta Tsubaki (6x10) dan Sakura (7x10) yaitu rumah dua lantai.

Harumi Homes yang terletak di Summarecon Emerald Karawang itu berjarak 45 menit dari dan menuju Jakarta menggunakan Tol Layang Jakarta-Cikampek (Japek) II untuk memudahkan para penghuni dalam melakukan mobilitas dari pusat perekonomian baru di koridor timur.

9. Magenta Residence

Selain Harumi Homes, Summarecon melalui Summarecon Bekasi merilis rumah terbaru berkonsep sehat dan pintar yaitu Magenta Residence.

Magenta Residence merupakan klaster ketiga dari The Orchard yang menjadi bagian dari pengembangan kawasan Summarecon Bekasi seluas 30 hektar.

Halaman:


Terkini Lainnya

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Berita
Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau