Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Contoh Taman Vertikal Bikin Rumah Lebih Segar

Kompas.com - 08/03/2020, 07:00 WIB
Hilda B Alexander

Editor

Sumber

Tidak melulu harus penuh dengan tanaman, kreasi dinding hidup karya Archid Design & Build mencetuskan ide yang sangat menarik untuk dicontoh.

Hiasi dinding dengan beberapa lubang untuk tanam, baik secara acak atau teratur.

Kemudian, isilah ruang tanam dengan aneka tumbuh-tumbuhan sehingga tampil sebagai elemen ornamental yang mempercantik dinding.

4. Sederhana dengan Susunan Pot

Vertical garden menggunakan jejeran pot, karya Sigit.kusumawijayawww.arsitag.com Vertical garden menggunakan jejeran pot, karya Sigit.kusumawijaya
Jika ingin yang lebih sederhana, kreasikan dinding hidup menggunakan susunan pot bertingkat.

Pot tanaman cukup diletakkan pada rangka susun vertikal yang sudah disiapkan. Agar terlihat rimbun, sebaiknya memilih jenis tanaman dengan daun lebar atau panjang menjuntai.

Variasi jenis tanaman pun diperlukan agar dinding hidup sederhana tampak lebih semarak.

5. Dinding Hidup dan Bata Ekspos

Mengaplikasikan dinding bata ekspos berpadu dengan dinding hidup adalah cara menarik berikutnya.

Hal ini lantaran warna merah bata dan pola susunannya akan menjadi pendamping yang cocok untuk mendukung tampilan warna dan tekstur tanaman dari dinding hidup.

Manfaat ekstranya, membuat kesan masif dari bata menjadi lebih lunak.

6. Perpaduan Dinding Hidup dan Kayu

Mungkin Anda menganggap dinding semen terlalu membosankan. Untuk tampilan beda, coba melapisi dinding dengan kayu disertai pemasangan tanaman hidup.

Perpaduan kayu dan dinding hidup efektif mempertegas nuansa alami. Selamat menikmati tampilan rumah yang cantik dan segar!

7. Kreasi Jendela Kayu Bekas untuk Dinding Hidup

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau