JAKARTA, KOMPAS.com - Informasi mengenai empat jalan tol baru yang akan dibuka pada Desember 2018 dan rincian mengenai keempat ruas tol itu menjadi berita populer di kanal Properti Kompas.com hingga Selasa (4/12/2018).
Masih ada berita lainnya tentang sistem transportasi kereta di Jepang dan operasional Tol Bocimi.
Simak berita selengkapnya berikut ini:
1. Empat jalan tol baru dibuka Desember, Trans-Jawa pun sempurna tersambung
Keempat jalan tol itu adalah Pemalang-Batang, Batang-Semarang, Kartasura-Salatiga, dan Wilangan-Kertosono.
Kapan persisnya jalan tol itu akan dibuka?
Berita selengkapnya: 4 Jalan Tol Baru Dibuka Desember, Trans-Jawa Pun Sempurna Tersambung
2. Cara Jepang paksa warga naik angkutan umum
Masyarakat terlihat mengantre menunggu kereta datang pada jam-jam sibuk di jalur yang telah disediakan pengelola stasiun.
Tulis komentar dengan menyertakan tagar #JernihBerkomentar dan #MelihatHarapan di kolom komentar artikel Kompas.com. Menangkan E-Voucher senilai Jutaan Rupiah dan 1 unit Smartphone.
Syarat & Ketentuan