Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

September, WHO Tempati Kantor di Gedung Tertinggi Indonesia

Kompas.com - 20/07/2018, 23:16 WIB
Hilda B Alexander

Penulis

Gama Tower sendiri merupakan gedung paling jangkung di Indonesia yang menjulang hingga 285,5 meter dan terdiri dari 64 lantai.

Sebelumnya, Gama Tower dikenal juga sebagai Menara Rasuna atau Cemindo Tower, menempati lokasi di Jalan HR. Rasuna Said Kavling C22, Jakarta Selatan.

Rekor gedung tertinggi ini belum akan dipecahkan hingga 2019-2020 mendatang saat Indonesia One South dan North Tower rampung konstruksinya.

Baca juga: Lima Gedung Tertinggi di Indonesia hingga 2020 

Selain perkantoran, Gama Tower berisi hotel bintang lima dengan brand The Westin Jakarta. Kinerja The Westin Jakarta, menurut Dicky, berada di angka 85 persen untuk tingkat hunian atau occupancy rate.

"Angka segitu untuk Senin-Jumat. Sementara saat week end masih bisa menyentuh angka 70 persen. Selain kamar, F and B-nya juga bagus. Tamu banyak dari luar kota," pungkas Dicky.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com