Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berita Populer: Peresmian Tol Desari dan Bangun Risha Cuma Rp 27 Juta

Kompas.com - 27/09/2018, 09:00 WIB
Erwin Hutapea,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Informasi yang mengisi berita populer di kanal Properti Kompas.com pada Rabu (26/9/2018) cukup bervariasi. 

Mulai dari kabar tentang peresmian Jalan Tol Depok-Antasari pada Kamis ini oleh Presiden Joko Widodo, biaya pembangunan rumah instan sederhana sehat (risha), hingga desain rumah ala Skandinavia.

Berikut ini daftar berita populer selengkapnya:

1. Presiden resmikan tol Depok-Antasari pada Kamis ini

Konstruksi Jalan Tol Depok-Antasari (Desari) Seksi I yang menghubungkan Antasari-Brigif sepanjang 5,8 kilometer telah rampung.

Setelah melewati proses uji laik operasi, jalan tol ini rencananya akan diresmikan Presiden Joko Widodo pada Kamis (27/9/2018).

“Iya rencananya (besok). Malam rencananya,” kata Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Herry Trisaputra Zuna kepada Kompas.com, Rabu (26/9/2018).

Setelah diresmikan, jalan tol ini akan dibuka gratis selama sepekan sebelum tarif berlaku. Kendati demikian, Herry masih menutup rapat informasi terkait tarif yang akan diberlakukan.

Berita selengkapnya: Kamis Besok, Presiden Resmikan Tol Depok-Antasari

2. Bangun risha tipe 36 hanya Rp 27 juta 

Rumah tahan gempa yang dibangun dengan teknologi Risha di Desa Karang Bajo, Kecamatan Bayan, Lombok Utara. Rumah yang telah dibangun sejak 10 tahun yang lalu ini tetap berdiri kokoh saat gempa bermagnitudo 7 mengguncang wilayah tersebut beberapa waktu lalu.Kementerian PUPR Rumah tahan gempa yang dibangun dengan teknologi Risha di Desa Karang Bajo, Kecamatan Bayan, Lombok Utara. Rumah yang telah dibangun sejak 10 tahun yang lalu ini tetap berdiri kokoh saat gempa bermagnitudo 7 mengguncang wilayah tersebut beberapa waktu lalu.

Balai Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menciptakan rumah instan sederhana sehat (risha) yang bisa menjadi solusi alternatif rumah layak huni dengan harga terjangkau.

Sesuai dengan namanya, rumah ini dirancang menggunakan material yang praktis dan mudah dikerjakan.

"Ini rumah yang simpel, pengerjaannya bisa dilakukan oleh siapa pun," ujar Kepala Seksi Balitbang Tata Bangunan dan Lingkungan Puslitbang Perumahan dan Permukiman, Balitbang, Kementerian PUPR Muhajirin, di Jakarta, Rabu (26/9/2018).

Berita selengkapnya: Cuma Rp 27 Juta, Anda Bisa Bangun Rumah Risha Tipe 36

3. Rumah ala Skandinavian buat pengembang raup banyak penjualan 

Proyek Samasta Citayam 2 yang bergaya skandinavian.Young & Loud Development Proyek Samasta Citayam 2 yang bergaya skandinavian.

Halaman:


Terkini Lainnya

Lampaui Target, 'Marketing Sales' Jababeka Capai Rp 3,19 triliun

Lampaui Target, "Marketing Sales" Jababeka Capai Rp 3,19 triliun

Berita
Disiapkan buat Jalur Mudik Lebaran, Ini Progres Tol Palembang-Betung

Disiapkan buat Jalur Mudik Lebaran, Ini Progres Tol Palembang-Betung

Berita
Penjelasan Nusron soal Kontroversi Pembatalan Sertifikat Milik Aguan di Laut Tangerang

Penjelasan Nusron soal Kontroversi Pembatalan Sertifikat Milik Aguan di Laut Tangerang

Berita
Sertifikat Elektronik Dianggap Tak Aman, Nusron: Sistem Keamanannya Berlapis

Sertifikat Elektronik Dianggap Tak Aman, Nusron: Sistem Keamanannya Berlapis

Berita
Terkendala Cuaca dan Material, Bendungan Meninting Kelar Maret 2025

Terkendala Cuaca dan Material, Bendungan Meninting Kelar Maret 2025

Berita
Mal Terbesar di Timur Bekasi, Living World Grand Wisata Resmi Dibuka

Mal Terbesar di Timur Bekasi, Living World Grand Wisata Resmi Dibuka

Ritel
Tanah Eks BLBI Karawaci Mau Dimanfaatkan untuk Program 3 Juta Rumah

Tanah Eks BLBI Karawaci Mau Dimanfaatkan untuk Program 3 Juta Rumah

Berita
Nusron Bantah Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut, Ini Penjelasannya

Nusron Bantah Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut, Ini Penjelasannya

Berita
Revitalisasi Stadion Maguwoharjo Diklaim Sesuai Standar PSSI dan FIFA

Revitalisasi Stadion Maguwoharjo Diklaim Sesuai Standar PSSI dan FIFA

Fasilitas
Menurut Fengsui, Ini Cara yang Tepat Menempatkan Jam Dinding di Rumah

Menurut Fengsui, Ini Cara yang Tepat Menempatkan Jam Dinding di Rumah

Tips
Klarifikasi Nusron Wahid: Tidak Benar Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut

Klarifikasi Nusron Wahid: Tidak Benar Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut

Berita
Pilihan Rumah Subsidi di Pekalongan: Mulai Rp 130 Juta

Pilihan Rumah Subsidi di Pekalongan: Mulai Rp 130 Juta

Perumahan
Cocok untuk Milenial dan Gen Z, Springhill Yume Green Tawarkan Hunian Modern dan Terjangkau

Cocok untuk Milenial dan Gen Z, Springhill Yume Green Tawarkan Hunian Modern dan Terjangkau

Hunian
Rumah Impian di Kabupaten Brebes, Harga Tak Sampai Rp 200 Juta

Rumah Impian di Kabupaten Brebes, Harga Tak Sampai Rp 200 Juta

Perumahan
Hingga Februari 2025, Konstruksi Tol Probolinggo-Besuki 75,53 Persen

Hingga Februari 2025, Konstruksi Tol Probolinggo-Besuki 75,53 Persen

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau