Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gandeng Sentosa Park, BRI Tawarkan KPR Berbunga 6,7 Persen Per Tahun

Kompas.com - 18/03/2021, 14:00 WIB
Hilda B Alexander

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Sentosa Park resmi menjalin kerja sama pembiayaan rumah KPR dengan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI.

Penandatanganan kerja sama ini dilakukan secara simbolis oleh Pimpinan Cabang Bank BRI Muhammad Ardiansyah dan Direktur Sales dan Marketing dari Sentosa Park Hammy Sugiharto.

Dari hasil kesepakatan ini, konsumen dapat menikmati fasilitas KPR dari Bank BRI dengan suku bunga mulai dari 6,7 persen fix 4 tahun dengan tenor maksimal 20 tahun.

Program ini berlaku untuk karyawan swasta, pegawai pemerintah, dan TNI/Polri yang memiliki payroll di Bank BRI.

Baca juga: BTN Tawarkan Bunga KPR 7,1 Persen Gratis Biaya Provisi

Direktur Sales dan Marketing Sentosa Park Hammy Sugiharto mengatakan, sebagai pengembang, secara berkala mengadakan riset dan analisa mengenai kebutuhan dari para masyarakat dalam memilih hunian.

"Dan dalam situasi dan keadaan pasar saat ini, target market kami masih memilih KPR sebagai cara bayar utama dalam pembelian rumah,” ujar Hammy dalam keterangan tertulis, Kamis (18/03/2021).

Menurutnya, sudah menjadi tanggung jawab pengembang untuk memenuhi kebutuhan pembiayaan tersebut, terutama bagi para millennial yang sedang mencari rumah pertamanya.

"Berangkat dari hal tersebut, kami mengundang Bank BRI untuk menjalin kerjasama sebagai salah satu Bank penyedia layanan kredit rumah Sentosa Park.” tambahnya.

Sentosa Park adalah kawasan hunian dengan desain modern di Tangerang New City yang dibangun dengan mengacu pada konsep Kota Singapura oleh PT Yiho Jakarta Real Estate Development.

PT Yiho Jakarta Real Estate Development sendiri merupakan anak perusahaan dari New Yiho Holding Group, sebuah perusahaan internasional dengan pengalaman lebih dari 20 tahun dengan lebih dari 70 proyek yang tersebar di berbagai negara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Hingga Awal November, 1,9 Juta Sertifikat Tanah Elektronik Diterbitkan

Hingga Awal November, 1,9 Juta Sertifikat Tanah Elektronik Diterbitkan

Berita
Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Berita
Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau