Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bingung Menentukan Harga Jual Rumah? Ikuti 7 Trik Berikut Ini

Kompas.com - 17/02/2021, 20:00 WIB
Ardiansyah Fadli,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMAS.com - Banyak orang mungkin bingung bagaimana caranya menjual rumah dengan harga yang tepat.

Jika keliru langkah, akan merugikan Anda. Terlebih jika rumah yang dijual itu jatuh ke tangan pembeli dengan harga di bawah yang Anda inginkan.

Jangan khawatir, kami merangkumkan untuk Anda sejumlah trik yang bisa diterapkan sebelum menjual rumah.

Berikut triknya:

1. Ketahui Prospek Pasar

Anda perlu mengetahui berapa harga yang layak untuk rumah yang akan dijual.

Baca juga: Harga Rumah Naik Tipis

Caranya, Anda dapat mencari informasi dari berbagai sumber mengenai Nilai Jual Objek Pajak (NJOP) untuk menetapkan harga jual.

Camkan juga bahwa rumah merupakan salah satu aset yang jarang mengalami penyusutan harga. Semakin lama umumnya, harga rumah akan semakin tinggi.

Anda juga dapat mengecek harga rumah yang ada di sekitar lingkungan tempat tinggal melalui situs daring atau portal jual-beli properti, marketplace, dan juga media sosial.

Dengan cara tersebut, akan ada banyak bahan pertimbangan sekaligus perbandingan sebelum Anda memutuskan harga jual.

2. Siapkan biaya untuk renovasi

Setelah Anda mengetahui harga pasaran rumah, langkah selanjutnya adalah siapkan sejumlah anggaran untuk melakukan renovasi.

Tujuannya agar rumah Anda dalam kondisi baik, sehingga tidak memengaruhi perubahan harga yang telah Anda tetapkan sebelumnya.

Untuk mengetahui besaran biaya yang perlu dikeluarkan untuk renovasi, Anda dapat mengecek titik-titik kerusakan rumah yang perlu diperbaiki.

Dengan cara itu, Anda dapat menentukan apakah perbaikan ini masih terbilang sederhana dan dapat dilakukan sendiri, atau justru memerlukan perbaikan signifikan sehingga membutuhkan jasa kontraktor.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Berita
Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau