Khususnya di wilayah Jakarta, Depok, Bogor, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek) dengan pencarian rumah tapak mendominasi.
Untuk Bogor, sebagai wilayah garapan PT Inti Innovaco, tren pencarian rumah memperlihatkan kurva menanjak.
Pada Bulan Februari, contohnya, sejumlah 2.485 orang mencari rumah di Kota Hujan. Kemudian Bulan Maret, pencarian meningkat menjadi 3.271 orang.
PT Inti Innovaco sendiri yang berdiri sejak tahun 1981 mengembangkan berbagai proyek properti di Bogor.
Salah satu proyek terbarunya adalah Nusa Indah Residence seluas 27 hektar, yang berlokasi di Tanah Baru, Bogor Utara.
Remcananya, jumlah rumah yang akan dibangun sebanyak 600 unit dengan harga terendah mulai dari Rp 900 jutaan.
Tipe unit rumah yang dipasarkan yakni Mercia (49/98), Arden (56/112), Swinley (63/126), Dalby (72/144), Darlington (100/200), Yaquina (165/162), Glenmore (165/162), hingga Gosford (197/200).
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.