Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Atasi Truk "Overload", Jasa Marga Terapkan Aturan Baru

Kompas.com - 11/05/2018, 23:00 WIB
Erwin Hutapea,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi


PASURUAN, KOMPAS.com - Kerusakan jalan tol akibat kelebihan muatan (overload) kendaraan, terutama truk, menjadi salah satu masalah yang dihadapi PT Jasa Marga (Persero) Tbk selaku pengelola sejumlah ruas tol.
 
Direktur Operasional PT Jasa Marga (Persero) Tbk Subakti Syukur mengatakan, jalan tol yang rusak itu bisa dilihat di sejumlah lokasi, misalnya di Tol Cipali, Tol Pejagan, dan Tol Cikampek.

Baca juga: Mudik Lebaran, Jasa Marga Diskon Tarif Tol 10 Persen

"Enggak usah jauh-jauh. Coba lihat Tol Kertosono ke Kriyan. Overload  banyak dibahas, tapi mana pelaksanaannya," ujar Subakti saat bertemu dengan para wartawan di proyek Tol Gempol-Pasuruan, Jumat (11/5/2018).

Dia menuturkan, terdapat beberapa kriteria yang harus dipertimbangkan jika ada truk yang kelebihan muatan, apakah harus diturunkan muatannya lalu boleh jalan, atau dikeluarkan dari jalan tol.

"Misalnya truk melanggar karena overdimention atau overweight, bisa dipinggirkan, harus ada tempatnya. Atau barangnya diturunkan dan boleh terus, harus ada tempatnya juga. Atau dia dikeluarkan di pintu terdekat," urai Subakti.

Maka dari itu, pihaknya akan membuat weight in motion (WIM). Nantinya fasilitas ini menjadi tempat memberhentikan truk yang kelebihan muatan atau menurunkan muatan.

"Kami sekarang pasang WIM, kami evaluasi dulu. Rencana di beberapa titik, misalnya Cikarang Utama dan Padalarang," imbuh Subakti.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Tips
Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Berita
Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Ritel
Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Berita
Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Berita
Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Berita
Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Berita
Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Hotel
Gebrakan Ara di Sektor Perumahan, Gratiskan BPHTB Dua Minggu Lagi

Gebrakan Ara di Sektor Perumahan, Gratiskan BPHTB Dua Minggu Lagi

Berita
Wisma Atlet Kemayoran Disulap Mirip Rusun Pasar Rumput, Renovasi Kelar Maret 2025

Wisma Atlet Kemayoran Disulap Mirip Rusun Pasar Rumput, Renovasi Kelar Maret 2025

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau