Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sejarah Clarence House, Saksi Cinta Ratu Elizabeth II dan Pangeran Philip

Kompas.com - 10/04/2021, 18:58 WIB
Suhaiela Bahfein,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

Alfred mempekerjakan firma Waller & Sons untuk mengubah arah bangunan ke selatan dan menjadikan Clarence House memiliki kapel Ortodoks Rusia yang dipasang untuk mendiang istrinya, Maria Alexandrovna.

Kemudian, tahun 1901, putra ketiga Ratu Victoria yaitu Pangeran Arthur dan Putri Louise Margareth pindah ke Clarence House setelah mendekorasi beberapa bagian.

Baca juga: Kamar Istimewa untuk Mertua Kerajaan Inggris

Usai Putri Louis Margareth meninggal, Clarence House sempat menjadi markas bagi Organisasi Perang Palang Merah Inggris dan Ordo St John Jerussalem saat Perang Dunia II pada Tahun 1942.

Lima tahun setelahnya, Clarence House ditempati oleh Ratu Elizabeth II bersama Pangeran Philip.

Kemudian, mereka memodernisasi Clarence House dengan tambahan aliran listrik, bagian pemanas, serta air panas termutakhir.

Dua tahun usai Perang Dunia II, Pangeran Philip merenovasi dan menambah estetika sederhana di Clarence House.

Setelah lima tahun menempati kediaman itu, kedua pasangan ini pindah ke Istana Buckingham setelah Ratu Elizabeth II meneruskan kekuasaan ayahnya.

Sehingga, Clarence House ditempati oleh Ibu Suri dan adik Ratu Elizabeth II, Putri Margareth secara bergantian.

Ibu Suri merenovasi beberapa bagian dan menambah estetika Clarence House dengan dipasang beberapa lukisan karyanya serta beberapa porselen dari Chelsea.

"Hari ini, masih menghormati cita rasa Ratu Elizabeth sang Ibu Suri, khususnya di Ruang Pagi, di mana Anda bisa melihat porselen daru Chelsea dan koleksi lukisannya," tutur Senior Curator of Decorative Arts for Royal Collection Trust Kathryn Jones.

Ibu Suri menempati Clarence House selama 50 tahun dan menjadi tempat terakhir bagi dia untuk menghabiskan sisa hidupnya.

Setahun setelah kematian Ibu Suri atau tepatnya Tahun 2003, Pangeran Charles dan Camilla meneruskan warisan turun-temurun yang pertama kali ditempati oleh Raja William IV hingga saat ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Hingga Awal November, 1,9 Juta Sertifikat Tanah Elektronik Diterbitkan

Hingga Awal November, 1,9 Juta Sertifikat Tanah Elektronik Diterbitkan

Berita
Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Berita
Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau