Bicaralah pada tetangga sebelah rumah Anda. Beritahu mereka bahwa Anda akan pergi berlibur ke luar kota.
Dengan begitu tetangga dapat mengetahui ke mana Anda pergi. Hal itu sangat berguna untuk memberitahu informasi ketika ada seseorang atau tamu yang datang ke rumah Anda.
Selain itu, Anda juga dapat meminta tetangga untuk mengabari ketika terjadi sesuatu di rumah. Misalnya korsleting listrik, kebakaran, dan atau banjir.
Jika ternyata tetangga sebelah rumah juga akan berlibur, ada baiknya Anda informasikan ke pemerintah setempat seperti RT atau RW.
3. Pastikan kelistrikan di rumah dalam kondisi tak berfungsi
Sebelum berangkat, Anda juga perlu memastikan sejumlah aliran listrik di rumah termasuk barang-barang yang dialiri listrik seperti TV, Mesin Cuci, Komputer, dan yang lainnya.
Kemudian Anda dapat mencopot semua kabel barang-barang elektronik tersebut yang masih terhubung dengan aliran listrik. Hal ini penting agar kemungkinan terjadi korsleting bisa diantisipasi.
Jika masih terdapat aliran listrik untuk kebutuhan penerangan agar rumah tetap menyala, pastikan kabelnya dalam kondisi masih bagus, tidak sobek tergigit tikus.
Lalu, jika rumah Anda berada di lokasi banjir, kabel-kabel tersebut bisa dipindahkan ke tempat yang lebih tinggi untuk mencegah korsleting listrik.
4. Pindahkan hewan peliharaan Anda
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.