Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rekreasi #DiRumahAja, Inspirasi 8 Kolam Renang Mini

Kompas.com - 29/03/2020, 09:00 WIB
Hilda B Alexander

Editor

Sumber

7. Kolam Renang Mungil Berbentuk Lingkaran

Mengusung konsep kolam renang atas, ide kolam yang dibuat lebih tinggi dari area sekitarnya patut Anda coba.

Kolamnya berukuran kecil dan berbentuk lingkaran sehingga lebih cocok untuk kolam renang santai, berendam, atau untuk anak.

Tak ketinggalan, tambahkan kursi santai di sisi kolam sebagai area bersantai sejenak sehabis berendam.

8. Kolam Renang Mungil Namun Mewah

Kolam renang di lahan terbatas tidak serta-merta membatasi ekspektasi Anda.

Kolam renang karya Arsitek Jacobsen dari Amerika Serikat, justru memberikan nuansa modern nan mewah pada halaman belakang rumah.

Kolamnya sendiri hanya berbentuk persegi panjang, namun dengan penggunaan lantai marmer, tampilannya menjadi lebih terkesan “mahal”.

Area sekitarnya yang dikelilingi tanaman hijau juga memberi kesan kontras sehingga area kolam renang dapat tampil menonjol.

Kuncinya, Anda tetap memerlukan kecermatan menyesuaikan lahan yang tersedia.

Namun, delapan inspirasi desain kolam renang mungil di atas membuktikan bukan mustahil untuk membuat kolam renang di belakang rumah.

Sengaja diperuntukkan memenuhi keperluan rekreasi, misalnya untuk bermain air, berendam, sekadar mencelupkan kaki, hingga menghadirkan ruang sejuk di rumah.

Jangan lupa, kreasikan dengan imajinasi sendiri agar tampilannya lebih ekslusif.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Berita
Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau