Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

80 Persen Akses Air Minum dan Sanitasi di Desa NTB Terpenuhi

Kompas.com - 14/10/2016, 09:30 WIB
Arimbi Ramadhiani

Penulis

"Dengan program yang didukung perusahaan, masyarakat saat ini dapat mengakses air minum dan sanitasi dasar yang layak disetiap rumah. Keberhasilan program ini karena adanya kerja sama dan partisipasi yang kuat dari berbagai pihak," jelas dia.

Pelaksanaan program di Desa Beriri Jarak dengan 4.465 penduduk di 9 dusun saat ini 80 persen sudah dapat menikmati akses air minum dan dan 80 persen dari 1.304 rumah tangga telah memiliki fasilitas sanitasi dasar yang layak.

Sedangkan di Desa Karang Kembang Daya, dari total 6.284 penduduk yang berada di 1.874 rumah dan tersebar di 10 dusun, pencapaian program adalah 80 persen untuk akses air minum dan 90 persen untuk fasilitas sanitasi.

Program Peningkatan Akses Air Minum dan Penyehatan Lingkungan di Nusa Tenggara Barat merupakan bagian dari inisiatif Water Access Sanitation and Hygiene (WASH) yang dikembangkan Aqua.

Program ini telah memberikan manfaat kepada lebih dari 130.000 jiwa penduduk di 17 Kabupaten/ Kota di Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau