Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lima Cara Cegah Tikus Berkeliaran di Rumah

Kompas.com - 18/11/2015, 15:00 WIB
Hilda B Alexander

Penulis

4. Tutup celah masuk tikus

Seringkali tanpa disadari terdapat banyak celah masuk tikus. Celah ini terdapat pada rongga bawah pintu, celah masuk kabel pada dinding, celah jendela, maupun celah pipa paralon.

Perlu diketahui bahwa tikus dapat melewati lubang sebesar 1,2 cm berbekal tulang belakang yang fleksibel.

Jadi, jangan menunda terlalu lama untuk memeriksa dan menutup celah potensial yang terdapat pada area rumah Anda.

5. Rapikan barang-barang

Susun dengan baik barang-barang. Kondisi barang yang berantakan biasanya banyak terdapat di gudang dan memancing kedatangan tikus.

Rapikan barang terutama di area gudang dengan menyusun barang secara sistematis. Caranya, masukan barang yang berceceran ke dalam wadah lalu susun rapi.

Tumpukan barang seharusnya tidak boleh menempel ke tembok, ini untuk meminimalisasi ruang gerak tikus serta mempermudah memantau pergerakannya.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau