Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jual Rumah Rp 830 Juta Per Unit, Ciputra Bidik Rp 250 Miliar

Kompas.com - 28/10/2017, 20:14 WIB
Hilda B Alexander

Penulis

JAKARTA, KompasProperti - Belum lagi sepekan pasca peluncuran Kamis (26/10/2017), rumah-rumah di kawasan pengembangan Citra Gran Cibubur CBD, Kabupaten Bogor, laku terjual 179 unit dari total 250 unit yang dipasarkan.

Direktur Ciputra Group Harun Hajadi mengungkapkan angka penjualan atau marketing sales kepada KompasProperti, Sabtu (28/10/2017). 

Baca juga : Antisipasi Beroperasinya LRT, Ciputra Gandeng Subentra Kembangkan CBD Cibubur

Menurut Harun, harga perdana dan termurah unit-unit rumah di Citra Gran Cibubur CBD tersebut Rp 830 juta untuk tipe 68/60.

"Kami harap penjualan bisa mencapai Rp 250 miliar," ujar Harun.

Citra Gran Cibubur CBD merupakan proyek perumahan teranyar Ciputra Group. Menempati area selaus 100 hektar, proyek ini terdiri dari dua zona.

Zona pertama merupakan perumahan seluas 60 hektar yang akan dilengkapi dengan sejumlah fasilitas komersial, dan ekologi lainnya yang menunjang gaya hidup para penghuni.

Sementara zona kedua merupakan komersial atau central business district (CBD) seluas 40 hektar.

Zona CBD ini, kata Harun, dikerjasamakan dengan Subentra Land dengan kepemilikan seimbang, masing-masing 50 persen.

Untuk tahap awal pengembangan, Ciputra menargetkan dua tahun rampung. Sedangkan keseluruhan proyek selesai sekitar 10 sampai 12 tahun.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau