Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sambut Tamu dengan Penataan Interior Baru

Kompas.com - 24/09/2015, 00:37 WIB
Nathania Hapsari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Mempersiapkan rumah sebelum tamu, kerabat, dan keluarga datang pada hari raya, berarti mempersiapkan penataan ruang-ruang berkumpul seperti ruang tamu dan ruang keluarga.

Bukan hanya soal bersih-bersih dan dekorasi, tapi Anda juga harus memperhatikan penataan yang dapat menjaga kenyamanan ruang meskipun nanti dipenuhi banyak orang.

Berikut ini beberapa hal yang harus Anda perhatikan dalam menata rumah untuk menyambut tamu saat hari raya.

1. Coba lihat dalam ruangan Anda, apakah ada banyak barang di dalamnya?

Pastinya jumlah orang dalam rumah akan bertambah dengan kunjungan tamu, kerabat, dan keluarga. Coba singkirkan barang yang tak perlu, perabotan yang jarang digunakan, aksesori ruangan berukuran besar yang memakan tempat bisa disimpan terlebih dahulu sehingga ruangan jadi terlihat lebih lapang.

Julia Millay Walsh Ilustrasi
2. Jika dinding ruangan terlihat kusam, jangan ragu untuk mengecatnya kembali.

Anda bisa bereksperimen menggunakan warna kontras sehingga ruangan jadi tampak lebih cerah. Jika tak sempat untuk mengecat dinding, Anda bisa mengakalinya dengan menggantung lukisan besar untuk menutupi area yang kotor atau kusam.

Arimbi Ramadhiani Tata meja makan bundar.
3. Sesuaikan jumlah kursi dengan jumlah tamu yang akan datang.

Tentunya Anda tak ingin tamu merasa tak nyaman karena kurangnya kursi. Jika ruangan rumah terlalu sempit, tak ada salahnya Anda mengamparkan karpet agar tamu dapat duduk lesehan dengan nyaman. Namun tetaplah sediakan kursi untuk orang tua yang tak biasa duduk melantai.

DOK. BLUE BAND Kue lebaran mash-up, Nastangel.
4. Saat hari raya, pasti ada banyak sajian kue kecil dan camilan di atas meja.

Meskipun jumlah tamu yang akan datang banyak, tapi coba untuk tak menaruh semua makanan di atas meja. Selain tak sedap dipandang, terlalu banyak benda di atas meja membuat ruangan jadi tampak penuh. Sebaiknya tempatkan makanan secara terpisah, misalnya di meja makan dan ruang tamu. 

Selamat Hari Raya!

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tahun Ini, BPD DIY akan Salurkan 100 Unit KPR FLPP

Tahun Ini, BPD DIY akan Salurkan 100 Unit KPR FLPP

Hunian
Pengembang Rumah Subsidi Desak Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan Rakyat

Pengembang Rumah Subsidi Desak Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan Rakyat

Berita
Tahun Ini, Central Group Targetkan Penjualan Rp 1,8 Triliun

Tahun Ini, Central Group Targetkan Penjualan Rp 1,8 Triliun

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lembata: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lembata: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Tol Bocimi Kelar Diperbaiki Permanen Sebelum Libur Akhir Tahun Ini

Tol Bocimi Kelar Diperbaiki Permanen Sebelum Libur Akhir Tahun Ini

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Manggarai Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Manggarai Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Barat: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Barat: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Sengkarut Korupsi Tol MBZ, Lelang Proyek Diatur, Kualitas Material Dipangkas

Sengkarut Korupsi Tol MBZ, Lelang Proyek Diatur, Kualitas Material Dipangkas

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Dompu: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Dompu: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Mengapa Setelah Dipel Lantai Rumah Justru Terasa Lengket?

Mengapa Setelah Dipel Lantai Rumah Justru Terasa Lengket?

Interior
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Bima: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Bima: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Mataram: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Mataram: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Utara: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Utara: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com