Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jangan Salah Mengenali Gaya Interior

Kompas.com - 15/08/2018, 13:01 WIB
Rosiana Haryanti,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

Industrial

Gaya ini terinspirasi dari desain gudang dan apartemen perkotaan yang belum selesai. Gaya ini menonjolkan interior yang belum selesai, seperti batu bata yang terekspos, saluran air yang tidak tertutup, dan penggunaan material bekas sebagai hiasan dan furnitur.

Interior yang mengadopsi gaya industrial biasanya memiliki langit-langit yang tinggi. Selain penggunaan elemen kayu dan logam juga menjadi ciri mencolok dari gaya interior.

Maka tidak mengherankan jika warna-warna tanah dan netral menjadi pilihan populer dalam gaya ini.

Victorian

Desainer Jessica Helgerson dan timnya membuat desain dapur untuk sebuah rumah bergaya Victoria di daerah Mount Tabor, Portland. Sang desainer berbagi kuncinya mendapatkan tampilan istimewa di dapur bergaya klasik, namun segar tersebut.Lincoln Barbour Desainer Jessica Helgerson dan timnya membuat desain dapur untuk sebuah rumah bergaya Victoria di daerah Mount Tabor, Portland. Sang desainer berbagi kuncinya mendapatkan tampilan istimewa di dapur bergaya klasik, namun segar tersebut.
Gaya Victorian identik dengan klasik. Gaya ini memiliki ciri khusus yakni loteng dan jendel teluk (bay window).

Material yang digunakan pun biasanya terbuat dar kayu, namun tak jarang pula yang membangunnya dengan dinding bata.

Untuk interior, gaya Victorian mengedepankan kemewahan layaknya seorang bangsawan. Ini terlihat dari penggunaan perabot dan aksesoris.

Gaya ini merupakan kombinasi dari beberapa elemen gaya, yakni klasik dan eksotik, gothic, dan rococo.

Perabot menggunakan warna-warna kaya seperti coklat tua, coklat terang, dan merah. Selain itu, jika Anda perhatikan, gaya Victorian juga sering menampilkan perapian dan rak buku besar sebagai ornamen utama.

Bohemian

Interior BohemianJustina Blakeney Interior Bohemian
Dekorasi Bohemian menampilkan pola yang kaya dan tidak beraturan. Peletakan ornamen juga tidak memiliki pakem tertentu.

Pemilik rumah bisa menggantungkan permadani atau anyaman di dinding sebagai ornamen, atau memiliki warna sofa dan karpet dengan warna yang bertolak belakang.

Warna yang digunakan cenderung cerah dan berani berpadu dengan unsur motif bergaya gipsy.

Motif ini merupakan implementasi budaya Eropa dan Asia Timur.

Rustic

Secara harfiah, rustic berarti berkarat, kasar, atau berkesan pedesaan.

Namun kenyataannya, rustic kini kerap dikaitkan dengan gaya natural yang apa adanya.

Gaya ini mewarisi beberapa fitur dari gaya country, seperti bata dan langit-langit kayu.

Halaman:


Terkini Lainnya

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Tips
Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Berita
Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Ritel
Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Berita
Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Berita
Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Berita
Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Berita
Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Hotel
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau