Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Di Indonesia, Tren Batu Alam Sudah Dimulai Sejak 48 Tahun Lalu

Kompas.com - 02/07/2018, 11:30 WIB
Rosiana Haryanti,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

Harganya beragam, mulai dari Rp 4.000 sampai Rp 5.000 untuk batu dengan tinggi sekitar 1,5 meter.

Pada zaman itu, batu yang berasal dari Bandung atau Sukabumi dihargai Rp 750 sampai Rp 600 per meter.

Untuk batu yang berasal dari Jogja, karena kulitasnya kurang bagus dan tidak dapat menyesuaikan dengan iklim, hanya dihargai Rp 850. Biaya itu belum termasuk ongkos kirim dengan menggunakan truk. 

Sedangkan harga paling mahal dipegang oleh batu alam dari Cirebon dengan Rp 2.000 sampai Rp 3.000 per meternya.

Dapat disebutkan, Hotel Indonesia, Gedung Pertamina dan Bina Graha merupakan bangunan megah yang memulai penggunaan tren batuan alam dalam dekorasinya, seperti dikutip dari Harian Kompas, 1 Mei 1970.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com