Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tak Semua Hotel Dapat Potongan Pajak "Solo Great Sale 2019"

Hampir semua pelaku usaha mengikuti acara yang sudah digelar sejak tahun 2015 tersebut. Bahkan khusus bagi pelaku bisnis perhotelan yang ikut memeriahkan acara ini mendapatkan potongan pajak sebesar 30 persen.

Namun tidak semua hotel mendapatkan potongan pajak. Menurut Humas dan Promosi Perhimpunan Hotel Indonesia (PHRI) Surakarta Sistho A Sreshtho, hotel yang mendapatkan potongan pajak hanya yang berada di kawasan Kota Solo.

Sementara hotel yang berada di luar area kota tidak mendapatkan fasilitas ini.

"Jadi seperti Best Western di Solo Baru, Karanganyar ada Lor In ada Alana tidak mendapatkan potongannya," ujar Sistho kepada Kompas.com, Senin (4/2/2019).

Meski begitu, Sistho mengatakan beberapa hotel yang secara teknis administratif tidak berada di dalam kota tetap memberikan diskon bagi pengunjung meski tidak mendapatkan potongan pajak seperti yang lainnya.

"Tapi kami tetap support kegiatan yang dilakukan oleh pemerintah," ujar pria yang juga menjabat sebagai General Manager Alana Hotel Solo ini.

"Kami tetap memberikan potongan-potongan diskon untuk memeriahkan Solo Great Sale," imbuh dia.

Untuk itu, Sistho berharap ke depannya ajang diskon ini juga mampu merangkul para pelaku usaha dari luar Kota Solo, khususnya di sektor perhotelan.

"Beberapa memang menyarankan ke depannya namanya bukan SGS, namanya Solo Raya Great Sale, kalau bicara Solo Raya, maka hotel-hotel di Karanganyar, Sukoharjo bisa mengikuti. Diharapkan potongan diskonnya juga bisa kami dapat" pungkas Sistho.

https://properti.kompas.com/read/2019/02/04/230000321/tak-semua-hotel-dapat-potongan-pajak-solo-great-sale-2019-

Terkini Lainnya

[POPULER PROPERTI] Pasok Material Tol Padang-Sicincin, HK Kolaborasi dengan Korem 032/Wirabraja

[POPULER PROPERTI] Pasok Material Tol Padang-Sicincin, HK Kolaborasi dengan Korem 032/Wirabraja

Berita
9 Jembatan Tua di Jatim Tuntas Diganti, Telan Biaya Rp 591,9 Miliar

9 Jembatan Tua di Jatim Tuntas Diganti, Telan Biaya Rp 591,9 Miliar

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pekalongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pekalongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Purbalingga: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Purbalingga: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Brebes: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Brebes: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kebumen: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kebumen: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Kini, Masyarakat Banyuwangi Tak Lagi Waswas soal Kepastian Tanah

Kini, Masyarakat Banyuwangi Tak Lagi Waswas soal Kepastian Tanah

Berita
Berapa Lama Mesin Cuci di Rumah Anda Bisa Bertahan?

Berapa Lama Mesin Cuci di Rumah Anda Bisa Bertahan?

Tips
5 Tanda Mesin Cuci di Rumah Anda Perlu Diganti

5 Tanda Mesin Cuci di Rumah Anda Perlu Diganti

Tips
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rembang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rembang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
MRT Jakarta Gaet SMI, Garap Proyek Mixed Use di Dekat Stasiun Blok M dan ASEAN

MRT Jakarta Gaet SMI, Garap Proyek Mixed Use di Dekat Stasiun Blok M dan ASEAN

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Salatiga: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Salatiga: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Mulai Rabu Ini, KA Lodaya Resmi Gunakan Kereta Stainless New Generation

Mulai Rabu Ini, KA Lodaya Resmi Gunakan Kereta Stainless New Generation

Berita
Kuartal I-2024, Laba Bersih Ingria Meroket 341 Persen

Kuartal I-2024, Laba Bersih Ingria Meroket 341 Persen

Berita
Selama Kuartal I-2024, KAI Angkut 15,7 Juta Ton Barang

Selama Kuartal I-2024, KAI Angkut 15,7 Juta Ton Barang

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke