Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kondisi Tol Ngawi-Kertosono Tahun Lalu dan Kini...

Pada minggu terakhir Oktober 2017, realisasi pembangunan mencapai 49,50 kilometer atau 90,69 persen dari total panjang 49,51 kilometer yang merupakan bagian dari porsi pekerjaan PT Ngawi Kertosono Jaya (NKJ) telah mencapai 90,69 persen.

Sementara progres pengadaan lahan dilaporkan telah menembus angka 99,88 persen. Ini artinya pekerjaan pengadaan lahan tersisa 0,12 persen lagi.

Tol Ngawi-Jaya sendiri dirancang sepanjang 87,02 kilometer dengan sisa pekerjaan mayoritas merupakan porsi pemerintah.

Direktur Utama PT NKJ Iwan Moedyarno mengatakan, pembangunan fisik diupayakan rampung pada Desember 2017 dan bisa beroperasi pada Januari 2018.

Upaya mempercepat pekerjaan intersection dengan jalan nasional adalah menambah alat khususnya jumlah paver untuk pekerjaan rigid pavement.

"Untuk operasi, kami proyesikan di Januari 2018, namun tergantung dengan proses uji kelaikan operasi nanti," kata Iwan.

Ruas Tol Ngawi-Kertosono porsi NKJ memiliki total panjang 49,51 kilometer. Dengan biaya investasi Rp 3,831 triliun, tol ini direncanakan beroperasi 2017.

Pembangunan ruas tol ini dibagi menjadi tiga paket, dengan masing-masing panjang 20 kilometer, 8,45 kilometer, dan 21,06 kilometer. Pembagian tersebut, berdasarkan seksinya adalah Ngawi-Magetan, Magetan-Madiun, dan Madiun-Saradan.

BUMN yang menggarap konstruksi dan operasi jalan tol tersebut adalah 60 persen PT Jasa Marga (Persero) Tbk dan 40 persen PT Waskita Karya (Persero) Tbk. Sebelumnya, saham proyek tersebut dimiliki oleh PT Thies Contractor Indonesia (TCI).

Berikut perbandingan kondisi tol Ngawi-Kertosono dulu dan kini:

https://properti.kompas.com/read/2017/11/02/150000421/kondisi-tol-ngawi-kertosono-tahun-lalu-dan-kini

Terkini Lainnya

MLFF Tak Kunjung Terlaksana, Kementerian PU Fokus Bereskan Tata Kelola

MLFF Tak Kunjung Terlaksana, Kementerian PU Fokus Bereskan Tata Kelola

Berita
Ditantang Pengembang Segera Lakukan Audit, Ara Andalkan BPK

Ditantang Pengembang Segera Lakukan Audit, Ara Andalkan BPK

Berita
Gelar Gathering, Springhill Palembang Residences Perkenalkan Hunian Bergaya Jepang

Gelar Gathering, Springhill Palembang Residences Perkenalkan Hunian Bergaya Jepang

Hunian
Gelar Customer Gathering, Botanica Springhill Residences Perkenalkan Rumah Contoh

Gelar Customer Gathering, Botanica Springhill Residences Perkenalkan Rumah Contoh

Hunian
Lampaui Target, 'Marketing Sales' Jababeka Capai Rp 3,19 triliun

Lampaui Target, "Marketing Sales" Jababeka Capai Rp 3,19 triliun

Berita
Disiapkan buat Jalur Mudik Lebaran, Ini Progres Tol Palembang-Betung

Disiapkan buat Jalur Mudik Lebaran, Ini Progres Tol Palembang-Betung

Berita
Penjelasan Nusron soal Kontroversi Pembatalan Sertifikat Milik Aguan di Laut Tangerang

Penjelasan Nusron soal Kontroversi Pembatalan Sertifikat Milik Aguan di Laut Tangerang

Berita
Sertifikat Elektronik Dianggap Tak Aman, Nusron: Sistem Keamanannya Berlapis

Sertifikat Elektronik Dianggap Tak Aman, Nusron: Sistem Keamanannya Berlapis

Berita
Terkendala Cuaca dan Material, Bendungan Meninting Kelar Maret 2025

Terkendala Cuaca dan Material, Bendungan Meninting Kelar Maret 2025

Berita
Mal Terbesar di Timur Bekasi, Living World Grand Wisata Resmi Dibuka

Mal Terbesar di Timur Bekasi, Living World Grand Wisata Resmi Dibuka

Ritel
Tanah Eks BLBI Karawaci Mau Dimanfaatkan untuk Program 3 Juta Rumah

Tanah Eks BLBI Karawaci Mau Dimanfaatkan untuk Program 3 Juta Rumah

Berita
Nusron Bantah Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut, Ini Penjelasannya

Nusron Bantah Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut, Ini Penjelasannya

Berita
Revitalisasi Stadion Maguwoharjo Diklaim Sesuai Standar PSSI dan FIFA

Revitalisasi Stadion Maguwoharjo Diklaim Sesuai Standar PSSI dan FIFA

Fasilitas
Menurut Fengsui, Ini Cara yang Tepat Menempatkan Jam Dinding di Rumah

Menurut Fengsui, Ini Cara yang Tepat Menempatkan Jam Dinding di Rumah

Tips
Klarifikasi Nusron Wahid: Tidak Benar Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut

Klarifikasi Nusron Wahid: Tidak Benar Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke