Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apakah Warna Cat untuk Rumah Minimalis Harus Selalu Hitam dan Putih?

Kompas.com - 09/01/2023, 13:00 WIB
Masya Famely Ruhulessin

Penulis

Sumber Herzog's

JAKARTA,KOMPAS.com - Warna cat untuk rumah minimalis selalu identik dengan penggunaan dua warna utama yakni hitam dan putih.

Padahal cukup banyak pilihan lainnya yang bisa digunakan sebagai warna cat untuk rumah minimalis.

Bahkan penggunaan warna cat untuk rumah minimalis tidak dibatasi dalam satu warna saja dalam satu ruangan. Anda bisa menggunakan dua hingga tiga warna cat berbeda.

Baca juga: Warna Cat Rumah Minimalis yang Cocok Disandingkan dengan Furnitur Kayu

Karena konsep rumah minimalis mengutamakan kesederhanaan Jadi, memiliki terlalu banyak warna dapat membuat sebuah terlihat berantakan dan sibuk, meski tidak diisi banyak barang.

Penggunaan warna-warna netral seperti abu-abu, biru muda, hijau pastel, coklat muda dan krem sangat direkomendasikan karena memberikan kesan hangat pada hunian.

Anda bisa mengkombinasikan warna-warna tersebut dengan warna hitam dan putih sebagai warna yang lebih dominan.

 

Untuk menambah dimensi pada ruangan, Anda bisa memanfaatkan furnitur kayu yang memiliki tekstur.

Cara sederhana untuk memastikan Anda tidak menggunakan terlalu banyak warna di ruangan adalah dengan mengingat aturan 60/30/10.

Aturan ini berarti 60 persen palet warna harus merupakan warna dominan, 30 persen harus menjadi warna sekunder, dan 10 persen warna tersier.

Baca juga: 5 Kesalahan Saat Memilih Kombinasi Warna Cat Rumah

Anda juga bisa menghadirkan elemen kejutan pada ruangan dengan memasang lukisan atau instalasi seni dengan warna-warna yang lebih berani seperti kuning atau merah.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Herzog's


Terkini Lainnya

6,6 Juta Kendaraan Lintasi Tiga Ruas Tol Astra Infra Selama Mudik Lebaran

6,6 Juta Kendaraan Lintasi Tiga Ruas Tol Astra Infra Selama Mudik Lebaran

Berita
[POPULER PROPERTI] 5 Tahun ke Depan, 'Crazy Rich' Indonesia Lampaui Dunia

[POPULER PROPERTI] 5 Tahun ke Depan, "Crazy Rich" Indonesia Lampaui Dunia

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Demak: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Demak: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Klaten: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Klaten: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Wonosobo: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Wonosobo: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Boyolali: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Boyolali: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Identifikasi 100 Properti, OYO Fokus Layani Akomodasi Pemerintah

Identifikasi 100 Properti, OYO Fokus Layani Akomodasi Pemerintah

Hotel
Permintaan Membeludak Pasca-Lebaran, KAI Siapkan Tambahan Relasi Ini

Permintaan Membeludak Pasca-Lebaran, KAI Siapkan Tambahan Relasi Ini

Berita
Lebaran 2024, 2,1 Juta Kendaraan Lintasi Tol Trans-Sumatera

Lebaran 2024, 2,1 Juta Kendaraan Lintasi Tol Trans-Sumatera

Berita
Meski Tahan Lama, Wastafel 'Stainless Steel' Punya Kekurangan

Meski Tahan Lama, Wastafel "Stainless Steel" Punya Kekurangan

Tips
Juli Ini, Proyek Tol Bayung Lencir-Tempino Seksi 3 Kelar

Juli Ini, Proyek Tol Bayung Lencir-Tempino Seksi 3 Kelar

Berita
Metland Catatkan Laba Bersih Rp 417,6 Miliar Sepanjang 2023

Metland Catatkan Laba Bersih Rp 417,6 Miliar Sepanjang 2023

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Jepara: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Jepara: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Ini 147 Bangunan di Sulbar yang Beres Direkonstruksi Pasca Gempa

Ini 147 Bangunan di Sulbar yang Beres Direkonstruksi Pasca Gempa

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Banjarnegara: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Banjarnegara: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com