Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Plus Minus Punya Keramik Kamar Mandi Berwarna Gelap

Kompas.com - 06/02/2023, 11:30 WIB
Masya Famely Ruhulessin

Penulis

Anda juga bisa memasang lampu langit-langit di berbagai titik untuk membuat kamar mandi lebih terang.

Baca juga: Ubin Keramik versus Ubin Porselen, Mana yang Lebih Baik?

2. Membuat ruangan terasa lebih kecil

Keramik kamar mandi dengan pilihan warna yang lebih gelap bisa membuat ruangan terasa lebih kecil dan sempit.

Untuk menghindari kesan seperti itu, sebaiknya gunakan ubin berwarna terang untuk lantai jika menggunakan ubin berwarna gelap untuk dinding.

Kontras ini tak hanya akan membuat ruangan terlihat elegan, namun juga membuat dimensi ruangan tampak lebih besar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com