Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Zaha Hadid Rancang Terminal Multimoda Ülemiste Estonia

Kompas.com - 22/11/2019, 18:00 WIB
Suhaiela Bahfein,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Firma arsitektur Zaha Hadid telah merilis visual terminal Ülemiste multimoda di Tallinn, Estonia, yang akan membentuk bagian dari jaringan kereta api berkecepatan tinggi, Rail Baltica.

Zaha Hadid Architects bekerja sama dengan studio Esplan, merancang terminal Ülemiste sebagai titik awal untuk Rail Baltica, sebuah rel kereta listrik sepanjang 540 mil yang  menghubungkan negara-negara Baltik dengan Polandia.

Setelah selesai, jaringan kereta api akan mencakup jembatan penyeberangan dan menghubungkan rute bus, trem. dan kereta api kota serta bandara yang berdekatan.

Desain ini memenangkan kompetisi internasional yang diadakan oleh Rail Baltica pada Mei yang menyuarakan stasiun yang ramah lingkungan dan ramah pejalan kaki.

Baca juga: Tuntaskan Terminal 5, Changi Airport Tutup Runway 2

Proposal untuk stasiun tersebut dicitrakan sebagai jembatan raksasa berliku-liku, tegak lurus ke rel kereta api, dan secara bertahap memutar 45 derajat di pusatnya.

Hal ini dipengaruhi oleh tata letak  sirkulasi stasiun, yang akan mencakup jembatan pejalan kaki publik, dan persimpangan jalur bus, trem, serta kereta api.

Rail Baltica diproyeksikan akan selesai pada tahun 2026. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau