Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Rincian Tarif Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi

Kompas.com - 23/04/2019, 07:00 WIB
Rosiana Haryanti,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ruas Tol Sei Rampah-Tebing Tinggi atau seksi terakhir dari Jalan Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi (MKTT) telah beroperasi dan dikenakan tarif pada Minggu (21/4/2019).

Dalam keterangan tertulis yang diterma Kompas.com, Senin (22/4/2019) dengan beroperasinya seksi terakhir tersebut, maka Jalan Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi sepanjang 61,7 kilometer telah beroperasi sepenuhnya.

Besaran tarif tol yang ditetapkan, sesuai dengan Keputusan Menteri (Kepmen) Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Nomor 257/KPTS/M/2019 tanggal 13 Maret 2019.

Baca juga: Tol Sei Rampah-Tebing Tinggi Resmi Bertarif

Berikut rinciannya:

Perbaungan-Teluk Mengkudu
Golongan I: Rp 9.500
Golongan II: Rp 14.000
Golongan III: Rp 14.000
Golongan IV: Rp 19.000
Golongan V: Rp 19.000

Perbaungan-Sei Rampah
Golongan I: Rp 17.000
Golongan II: Rp 25.500
Golongan III: Rp 25.500
Golongan IV: Rp 34.000
Golongan V: Rp 34.000

Perbaungan-Tebing Tinggi
Golongan I: Rp 26.000
Golongan II: Rp 39.000
Golongan III: Rp 39.000
Golongan IV: Rp 52.500
Golongan V: Rp 52.500

Perbaungan-Tanjung Morawa
Golongan I: Rp 27.500
Golongan II: Rp 41.000
Golongan III: Rp 41.000
Golongan IV: Rp 55.000
Golongan V: Rp 55.000

Perbaungan-Parbarakan
Golongan I: Rp 17.000
Golongan II: Rp 25.500
Golongan III: Rp 25.500
Golongan IV: Rp 34.000
Golongan V: Rp 34.000

Perbauangan-Kemiri
Golongan I: Rp 20.000
Golongan II: Rp 30.000
Golongan III: Rp 30.000
Golongan IV: Rp 40.000
Golongan V: Rp 40.000

Perbaungan-Kualanamu
Golongan I: Rp 24.000
Golongan II: Rp 35.500
Golongan III: Rp 35.500
Golongan IV: Rp 47.500
Golongan V: Rp 47.500

Perbaungan-Lubuk Pakam
Golongan I: Rp 12.000
Golongan II: Rp 18.000
Golongan III: Rp 18.000
Golongan IV: Rp 24.500
Golongan V: Rp 24.500

Teluk Mengkudu-Sei Rampah
Golongan I: Rp 7.500
Golongan II: Rp 11.500
Golongan III: Rp 11.500
Golongan IV: Rp 15.500
Golongan V: Rp 15.500

Teluk Mengkudu-Tebing Tinggi
Golongan I: Rp 17.000
Golongan II: Rp 25.000
Golongan III: Rp 25.000
Golongan IV: Rp 33.500
Golongan V: Rp 33.500

Teluk Mengkudu-Tanjung Morawa
Golongan I: Rp 37.000
Golongan II: Rp 55.500
Golongan III: Rp 55.500
Golongan IV: Rp 73.500
Golongan V: Rp 73.500

Halaman:


Terkini Lainnya

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Berita
Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau