Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Ide Warna Coklat untuk Kamar Tidur Nyaman

Kompas.com - 28/07/2018, 14:20 WIB
Dani Prabowo,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

Sumber

5. Dominasi Warna Coklat dalam Elemen Kayu

Satu hal yang paling menonjol dalam desain interior kamar tidur ini adalah penggunaan kayu dengan warna coklat yang mendominasi seluruh ruangan mulai dari lantai, jendela, langit-langit, tempat tidur hingga berbagai furniture yang ada.

6. Sentuhan Warna Coklat dalam Kamar Tidur Minimalis

Sebuah kamar tidur minimalis juga bisa tetap menggunakan warna coklat, dalam hal ini warna coklat muda yang terkesan lebih ringan.

Desain interior kamar tidur ini mengaplikasikan warna coklat muda dalam lantai kayu, tempat tidur, serta bingkai cermin.

Splow House karya Delution ArchitectArsitag Splow House karya Delution Architect

7. Paduan Warna Coklat dan Warna Soft yang Manis

Desain interior kamar tidur ini terlihat manis berkat sentuhan warna coklat pada lantai kayu serta tempat tidur.

Sebagai pelengkap, warna-warna lembut dipergunakan pada bed cover. Penggunaan karpet bulu menambahkan kesan nyaman pada ruangan ini.

PRV A131 karya Erwin KusumaArsitag PRV A131 karya Erwin Kusuma

8. Maksimalkan Elemen Kayu dalam Seluruh Aspek Kamar Tidur

Warna coklat dalam desain interior kamar tidur ini dihadirkan dengan penggunaan elemen kayu.

Sebagian besar elemen dalam kamar tidur ini menggunakan material kayu sebagai material utamanya mulai dari lantai, tempat tidur, lemari, hingga jendela.

Ruang tidur yang satu ini berukuran cukup luas dan untuk menyiasati area yang kosong, dipergunakan karpet dengan motif dan bentuk yang tidak biasa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com