Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Premier Ekspansi Bisnis Marketing Hotel dan Vila

Kompas.com - 09/04/2018, 21:00 WIB
Hilda B Alexander

Penulis

Oleh karena itu, menjawab peluang dan tantangan yang kian hari makin besar ini Gunawan memutuskan untuk membentuk divisi baru terkait marketing properti di sektor hospitalitas. 

Rencananya, divisi baru ini akan secara resmi dilansir pada 18 April 2018 mendatang, seiring dengan properti perdana yang mereka pasarkan di kawasan Seminyak, Bali.

Menurut Andy, untuk menggarap pasar marketing hospitalitas ini, Premier tidak membatasi kelas properti.

Dalam arti, tidak hanya properti dengan klasifikasi mewah yang selama ini menjadi domain keahlian Premier, melainkan juga properti kelas menengah dengan pangsa pasar lebih gemuk.

Premier Hospitality Asia saat ini mengelola 14 hotel dan vila mewah. Seluruhnya tersebar di seantero hot spot wisata Bali. Termasuk di Benoa, Canggu, Jimbaran, Seminyak, Uluwatu, dan Ubud.

Untuk tahun ini, Premier manergetkan dapat mengelola 5 properti baru. Satu di antaranya berlokasi di Malaysia. 

 

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau