Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Peringkat SMF Naik Menjadi "idAAA"

Kompas.com - 09/02/2017, 23:00 WIB
Arimbi Ramadhiani

Penulis

Selama tahun 2016, SMF telah menerbitkan surat utang sebesar Rp 2,751 triliun melalui penerbitan obligasi PUB III tahap IV, sebesar Rp630 miliar, PUB III tahap V, Rp 945 miliar dan PUB III tahap VI, Rp 1.176 miliar.

Sampai dengan akhir tahun 2016, posisi (outstanding) surat utang SMF mencapai Rp 6,53 triliun. Angka tersebut berdasarkan data laporan keuangan un-audited periode 31 Desember 2016.

Sejak tahun 2009, sampai dengan 2016 SMF telah memfasilitasi 10 kali transaksi sekuritisasi dimana 9 kali dilakukan bekerjasama dengan Bank BTN dan 1 kali bersama Bank Mandiri.

Selain itu SMF juga telah bekerjasama dengan 16 bank pembangunan daerah di seluruh wilayah di Indonesia.

Kemudian, SMF sempat menandatangani perjanjian kerjasama dengan 6 Bank Umum Syari’ah (BUS)/Unit Usaha Syari’ah (UUS), dan 7 perusahaan pembiayaan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com