Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengintip Rumah Orang-orang Terkaya Dunia (III)

Kompas.com - 28/12/2015, 23:00 WIB
Ridwan Aji Pitoko

Penulis

16. Carlos Slim Helu

Carlos Slim Helu merupakan pengusaha asal Meksiko yang dulu pernah menjadi orang paling kaya di dunia. Helu kini tinggal di rumah yang berada di atas struktur unik di Meksiko.

Rumah Helu merupakan sebuah keajaiban modern untuk arsitektur dan desain yang rumit di era seperti ini.


17. Bill Gates

Manusia terkaya di dunia saat ini, Bill Gates memiliki rumah senilai 150 juta dollar Amerika Serikat atau ekuivalen Rp 2,038 triliun.

Rumah itu berada di Medina, Washington, sedikit di luar Seattle. Pendiri Windows ini melengkapi rumahnya dengan bermacam fasilitas seperti akuarium dalam ruangan berisi hiu, paus, dan binatang laut lainnya.

Rumah Bill Gates juga menawarkan pemandangan indah dari Samudera Pasifik serta pemandangan menakjubkan kota Seattle.


Manusia terkaya di dunia saat ini, Bill Gates memiliki rumah senilai 150 juta dollar Amerika Serikat atau ekuivalen Rp 2,038 triliun.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau