Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Modernland Optimistis Raih Rp 1 Triliun

Kompas.com - 12/10/2012, 18:10 WIB

TANGERANG, KOMPAS.com - PT Modernland Realty Tbk optimistis, tahun ini dapat meraih penjualan sebesar Rp1 triliun. Sampai semester pertama, Modernland telah meraih penjualan sebesar Rp 450 miliar (marketing sales) untuk divisi urban development.

"Kami optimistis target tahun ini tercapai, karena beberapa bisnis lain seperti industri dan hospitality juga akan memberikan kontribusi bagi pencapaian target perseroan," ujar Andy K Natanael,
Chief Operating Officer (COO) Urban Development PT Modernland Realty Tbk, di sela peresmian  Modern Town Market, Kota Modernm, Tangerang, Jumat (12/10/2012).

Andy K Natael mengatakan, kondisi pasar properti ke depan akan tetap baik. Rencananya, di akhir tahun ini Modernland akan meluncurkan satu proyek komersial dan satu kluster rumah di perumahan Kota Modern.

Seperti diberitakan, Modernland mulai hari ini telah mengoperasikan pasar modern yang dikembangkan di Tangerang, yaitu Modern Town Market. Pasar modern ini semakin menambah kelengkapan fasilitas di perumahan Kota Modern, Tangerang.

Penghuni perumahan Kota Modern dan sekitarnya senang dengan dioperasikannya pasar modern ini karena tidak perlu lagi ke pasar becek dan panas, atau harus jauh ke pasar modern di kawasan Serpong untuk belanja sayur-mayur dan buah-buahan segar atau kebutuhan rumah tangga lain," kata Andy.

Modern Town Market dikembangkan di lahan seluas 1.7 hektare, terdiri atas 42 unit ruko tiga lantai ukuran mulai 4,5 x 12 meter, kios ukuran 3 x 2,5 meter dan 3 x 3 meter sebanyak 319 unit, ditambah lapak ukuran 1 x 1,5 m sebanyak 182 unit. Ruko dan kios ini masing-masing dijual mulai seharga Rp 900 juta dan Rp145 jutaan per unit.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Berita
Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau