IMB Masih Diproses, Proyek Ciputra di Cirebon Disegel
Hilda B Alexander
Kompas.com - 20/12/2014, 11:40 WIB
Pihak Ciputra Group menyatakan bahwa izin mendirikan bangunan atau IMB proyek perumahan Citraland Cirebon seluas 38 hektar sedang dalam proses. Satpol PP sudah lebih dulu menyegel.