Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hindari 4 Kesalahan Umum Ketika Menata Ruang Kerja di Rumah

Hal ini bertujuan untuk menekan penyebaran virus Corona di perkantoran karena banyaknya pegawai yang berkerumun.

Untuk mendukung kegiatan tersebut, sebagian dari Anda mungkin memilih membangun ruang kerja baru di rumah.

Namun, perlu diketahui apakah ruang kerja yang Anda ciptakan di rumah sudah nyaman atau justru kontraproduktif.

Oleh sebab itu, ketahui kesalahan yang bisa terjadi ketika Anda menciptakan ruang kerja di rumah.

1. Ruang dengan sedikit pencahayaan

Percaya atau tidak, pencahayaan yang kurang dapat membuat suasana hati kurang bersemangat.

Oleh sebab itu, Anda perlu mendesain ruang kerja dengan banyaknya cahaya yang masuk.

Caranya, tempatkan ruang kerja dekat jendela yang memungkinkan Anda mendapatkan banyak cahaya alami dari sinar matahari.

2. Bentuk kursi yang kurang tepat

Tahukah Anda bahwa idealnya, kursi harus dibuat dengan struktur tegak dengan tinggi yang disesuaikan dengan tubuh.

Jika tidak, hal tersebut akan membuat Anda cenderung bermalas-malasan dalam bekerja dan memilih untuk bersantai.

Maka dari itu, Anda perlu meletakkan bentuk dan ukuran kursi yang tepat untuk mendukung aktivitas WFH.

3. Meja kerja tidak terlalu besar

Layaknya berada di kantor, Anda membutuhkan meja kerja dengan ukuran besar untuk menyimpan berbagai macam peralatan seperti laptop, buku, maupun alat tulis.

Jika meja kerja berukuran kecil, hal tersebut dapat memengaruhi suasana hati Anda karena pemandangannya akan terlihat sesak dan menumpuk.

Dengan memiliki meja kerja berukuran besar, Anda akan menempatkan peralatan kerja tanpa membuatnya terlihat menumpuk di depan mata.

4. Terlalu banyak aksesori

Kenyataannya, mendesain ruang kerja dengan banyak aksesori tidak akan membuat Anda bersemangat.

Sebab, terlalu banyak aksesori di meja kerja membuat Anda akan sibuk berfoto atau bahkan mengganggu aktivitas WFH.

Cukup letakkan beberapa aksesori saja untuk membuat Anda bersemangat. Karena, terlalu banyak meletakkan aksesori akan membuat meja kerja terlihat semakin menumpuk.

Ditambah, dengan adanya peralatan kantor yang lebih penting.

https://properti.kompas.com/read/2020/06/23/123044821/hindari-4-kesalahan-umum-ketika-menata-ruang-kerja-di-rumah

Terkini Lainnya

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Berita
Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke