Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Catat Daftar "Rest Area" di Jalur A Tol Trans-Jawa Saat Libur Nataru

Selain menyiapkan stamina dan perbekalan, bagi Anda yang bepergian dengan kendaraan pribadi, jangan lupa untuk memikirkan strategi agar perjalanan tak terasa melelahkan.

Untuk itu, Anda perlu mengatahui tempat-tempat peristirahatan di setiap jalur yang dilalui, terutama di jalan bebas hambatan.

Khusus Jalan Tol Trans-Jawa, ada banyak rest area yang disediakan. Tempat peristirahatan tersebut terbagi dalam beberapa jenis seperti Tempat Istirahat dan Pelayanan (TIP), Tempat Istirahat (TI) dan Parking Bay (PB).

Adapun fasilitas yang disediakan untuk TIP antara lain tempat parkir, rumah makan, toilet, tempat ibadah, dan SPBU.

Lalu untuk TI yaitu tempat parkir, rumah makan, toilet, tempat ibadah. Sedangkan untuk TIS yakni tampat parkir, rumah makan, toilet, tempat ibadah, SPBU.

Terakhir di PB, fasilitas yang tersedia adalah parkir, toilet, dan tempat ibadah.

Berikut daftar rest area  di Jalur A Tol Trans Jawa yang bisa dimanfaatkan selama Libur Nataru:

Tangerang-Merak

  • TIP 43 A
  • TIP 68 A

Jakarta-Tangerang

  • TIP KM 13 A

Jagorawi

  • TIP KM 10 A
  • TIP KM 36 A
  • TIP KM 45 A

Jakarta-Cikampek

  • PB KM 18 A
  • TIP KM 19 A
  • TI KM 33 A
  • TIP KM 39 A
  • PB KM 41 A
  • TI KM 50 A
  • TIP KM 57 A
  • PB KM 59 A

Purbaleunyi

  • TIP KM 78 A
  • TIP KM 88 A
  • TIP KM 147 A

Palimanan-Kanci

  • PB KM 191 A
  • TIP KM 207 A

Kanci-Pejagan

  • TIP KM 228 A

Pejagan-Pemalang

  • TI KM 252 A
  • TI KM 275 A

Batang-Semarang

  • TIP KM 379 A
  • TI KM 391 A

Semarang

  • TI KM 5 A

Semarang-Solo

  • TIP KM 429 A
  • TIS KM 456 A
  • TIS KM 487 A

Solo-Ngawi

  • TIP KM 519 A
  • TI KM 538 A
  • TIP KM 575 A

Ngawi-Kertosono

  • TI KM 597 A
  • TIP KM 626 A
  • TIS KM 640 A

Jombang-Mojokerto

  • TIP KM 678 A
  • TIP KM 695 A

Surabaya-Mojokerto

  • TIP KM 725 A

Pandaan-Malang

  • TIS KM 66 A

Surabaya-Gempol

  • TIP KM 754 A

Gempol-Pasuruan

  • TIP KM 64 A

https://properti.kompas.com/read/2019/12/20/120228621/catat-daftar-rest-area-di-jalur-a-tol-trans-jawa-saat-libur-nataru

Terkini Lainnya

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke