Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rekonstruksi Notre Dame Butuh Waktu Puluhan Tahun

"Saat ini berspekulasi tentang berapa lama waktu untuk merekonstruksi ulang akan membutuhkan waktu dan biaya, ini seperti melihat ke bola kristal," ujar Fuessenich seperti dilansir dari Straits Times, Selasa (16/4/2019).

"Tetapi hanya dengan melihat gambar-gambar televisi, Anda tahu bahwa itu tidak hanya membutuhkan waktu bertahun-tahun sampai kerusakan terakhir dihilangkan, tetapi juga  akan berlangsung selama beberapa dekade," lanjut dia.

Fuessenich melanjutkan, beberapa hari ke depan merupakan saat-saat krusial. Ini karena kubah batu di bawah atap yang terbakar telah terendam air yang digunakan untuk memadamkan api.

Kerusakan pada atap Notre Dame merupakan kerugian besar, karena sebagian struktur masih asli dari abad ke-13.

Selain itu, atap gereja yang terbuat dari bahan kayu membuat kebakaran ini menimbulkan kerusakan yang cukup parah.

"Kita harus menunggu beberapa hari ke depan untuk mengetahui apakah kubah ini akan mampu menahan beban," imbuh dia.

Fuessenich melanjutkan, jika dibandingkan dengan struktur atap Cologne Cathedral yang menggunakan besi, bahan ini tidak langsung hancur.

Meski begitu, kebakaran serupa akan mengakibatkan lengkungan pada struktur gereja yang dibangun sejak abad ke-19 ini.

https://properti.kompas.com/read/2019/04/16/220000021/rekonstruksi-notre-dame-butuh-waktu-puluhan-tahun

Terkini Lainnya

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Tips
Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Berita
Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Ritel
Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Berita
Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Berita
Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Berita
Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Berita
Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Hotel
Gebrakan Ara di Sektor Perumahan, Gratiskan BPHTB Dua Minggu Lagi

Gebrakan Ara di Sektor Perumahan, Gratiskan BPHTB Dua Minggu Lagi

Berita
Wisma Atlet Kemayoran Disulap Mirip Rusun Pasar Rumput, Renovasi Kelar Maret 2025

Wisma Atlet Kemayoran Disulap Mirip Rusun Pasar Rumput, Renovasi Kelar Maret 2025

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke