Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Skema Baru, ASN Bergaji Rp 8 Juta Per Bulan Bisa Beli Rumah Subsidi

Terdapat perubahan batas maksimum penghasilan penerima bantuan subsidi KPR FLPP yang sebelumnya dari Rp 4 juta hingga Rp 7 juta per bulan menjadi Rp 8 juta per bulan.

Direktur Jenderal Pembiayaan Infrastruktur Pekerjaan Umum dan Perumahan Heri Eko Purwanto mengonfirmasi hal itu kepada Kompas.com, Kamis (21/2/2019) malam.

"Penghasilan maksimum penerima subsidi FLPP Rp 8 juta," kata Heri.

Sebelumnya, dalam Peraturan Menteri (Permen) PUPR Nomor 26 Tahun 2016 ditetapkan, penerima subsidi melalui skema FLPP adalah hanya Golongan I dan II ASN/TNI/Polri dengan penghasilan dari Rp 4 juta hingga maksimal Rp 7 juta per bulan.

Selain perubahan batas maksimum penghasilan, skema terbaru yang telah dibahas sejak 2018 lalu juga mengatur syarat rumah subsidi yang bisa dibiayai FLPP, yakni seharga Rp 300 juta dengan luas tanah 72 meter persegi.

Adapun dana FLPP bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) yang dialokasikan untuk tahun 2019 meningkat menjadi Rp 7,1 triliun untuk membiayai pembangunan 68.000 unit rumah.

Mengutip data Pusat Pengelolaan Dana Pembiayaan Perumahan (PPDPP), dari 2010 hingga 2018 pemerintah telah menyalurkan dana FLPP senilai Rp 35,7 triliun untuk rumah sebanyak 566.000 unit.

https://properti.kompas.com/read/2019/02/22/063000721/skema-baru-asn-bergaji-rp-8-juta-per-bulan-bisa-beli-rumah-subsidi

Terkini Lainnya

DP Rumah Subsidi Mulai dari 1 Persen, Cicilan KPR 20 Tahun

DP Rumah Subsidi Mulai dari 1 Persen, Cicilan KPR 20 Tahun

Berita
PIK2 Bangun Harapan Warga lewat Hunian Layak di Teluknaga

PIK2 Bangun Harapan Warga lewat Hunian Layak di Teluknaga

Hunian
Nilai Transaksi Korupsi Tahun 2024 Setara 5,9 Juta Unit Rumah Subsidi

Nilai Transaksi Korupsi Tahun 2024 Setara 5,9 Juta Unit Rumah Subsidi

Berita
Rumah Subsidi Terjangkau di Merauke: Temukan Pilihanmu

Rumah Subsidi Terjangkau di Merauke: Temukan Pilihanmu

Perumahan
Riau Baru Miliki 10 RDTR dari Target 69

Riau Baru Miliki 10 RDTR dari Target 69

Berita
Ini Alasan Pemerintah Ubah Aturan Gaji Maksimal MBR Beli Rumah Subsidi

Ini Alasan Pemerintah Ubah Aturan Gaji Maksimal MBR Beli Rumah Subsidi

Berita
Rumah Subsidi di Mimika, Bisa Dibeli dengan Harga Rp 219 Juta

Rumah Subsidi di Mimika, Bisa Dibeli dengan Harga Rp 219 Juta

Perumahan
Sabtu Besok, Tarif Tol Semarang ABC Resmi Naik Rp 500

Sabtu Besok, Tarif Tol Semarang ABC Resmi Naik Rp 500

Berita
Hotel di Bali dan Jakarta Masuk Jajaran Top 100 Best Global 2025

Hotel di Bali dan Jakarta Masuk Jajaran Top 100 Best Global 2025

Hotel
Merek Akomodasi Singapura Perluas Jejak di Indonesia Melalui Batam

Merek Akomodasi Singapura Perluas Jejak di Indonesia Melalui Batam

Hotel
Pendekatan Baru dalam Pengadaan Tanah, Bukan Hanya Kompensasi

Pendekatan Baru dalam Pengadaan Tanah, Bukan Hanya Kompensasi

Berita
Cek 5 Perumahan Subsidi Murah di Nabire, Papua

Cek 5 Perumahan Subsidi Murah di Nabire, Papua

Perumahan
5 Rumah Subsidi Terjangkau di Jayapura yang Bisa Kamu Beli

5 Rumah Subsidi Terjangkau di Jayapura yang Bisa Kamu Beli

Perumahan
Halmahera Barat: Surga Rumah Subsidi

Halmahera Barat: Surga Rumah Subsidi

Perumahan
1,4 Juta Bidang Tanah di Riau Masih Belum Terdaftar

1,4 Juta Bidang Tanah di Riau Masih Belum Terdaftar

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads

Copyright 2008 - 2025 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke