Proyek ini kembali dikerjakan setelah mangkrak 21 tahun. Dengan demikian, Tol Bocimi sangat dinantikan masyarakat sekitar Bogor dan Sukabumi.
Proses pembebasan lahan yang sulit menjadi alasan utama proyek ini mangkrak lebih dari dua dasawarsa.
Penetapan lelang ini sendiri telah dilakukan pada 1997. Setelah lama tak digarap, pembangunan diambil alih PT Waskita Karya (Persero) Tbk pada 2015 atas perintah Presiden Joko Widodo.
Jika tol ini beroperasi penuh, nantinya waktu tempuh Ciawi-Cigombong dapat ditempuh lebih singkat.
Seperti apa? Berikut infografiknya:
https://properti.kompas.com/read/2018/12/03/182136221/infografik-fakta-tol-bocimi-penghubung-bogor-ciawi-sukabumi