Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

FPI Bidik Pembeli Rumah Pertama

JAKARTA, KOMPAS.com – Situs jual beli rumah dan apartemen Rumah123 menggelar Festival Properti Indonesia (FPI) 2018 di Mal Kota Kasablanka pada 14-18 November 2018.

Pameran properti ini diikuti oleh 13 pengembang yang menampilkan berbagai proyek hunian di wilayah Jabodetabek, baik rumah tapak, rumah susun, maupun apartemen.

Target dari pameran ini adalah masyarakat yang berencana membeli hunian untuk kali pertama dan mereka yang ingin membeli hunian berukuran lebih besar.

“Target kami yaitu first time home buyer. Jadi bukan hanya milenial yang mau beli rumah untuk pertama kali, tapi juga buat upgrader yang tadinya tinggal di rumah kecil, sekarang mau pindah ke rumah yang lebih besar,” ucap General Manager Sales Rumah123 Maria Manik saat ditemui dalam acara tersebut di Jakarta, Rabu (14/11/2018).

Maria tidak mematok target transaksi, karena tujuan digelarnya FPI adalah memberikan fasilitas kepada masyarakat yang berminat membeli properti agar bisa bertemu pengembang dalam satu acara yang sama.

Berbagai proyek properti yang ditawarkan dalam pameran ini rentang harganya mulai dari Rp 200 jutaan sampai miliaran rupiah.

Ada pula sejumlah promosi menarik, seperti uang muka atau down payment (DP) ringan, gratis biaya kredit pemilikan apartemen (KPA), dan hadiah umrah.

https://properti.kompas.com/read/2018/11/14/193000021/fpi-bidik-pembeli-rumah-pertama

Terkini Lainnya

Pendapatan Turun, SBI Berharap pada Proyek Strategis Nasional IKN

Pendapatan Turun, SBI Berharap pada Proyek Strategis Nasional IKN

Berita
Pendapatan Waskita Beton Naik 38 Persen Jadi Rp 505,68 Miliar

Pendapatan Waskita Beton Naik 38 Persen Jadi Rp 505,68 Miliar

Berita
Jumlah Backlog Kepemilikan Rumah Berkurang Jadi 9,9 Juta

Jumlah Backlog Kepemilikan Rumah Berkurang Jadi 9,9 Juta

Berita
Kuartal I-2024, Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen

Kuartal I-2024, Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen

Berita
[POPULER PROPERTI] Pasok Material Tol Padang-Sicincin, HK Kolaborasi dengan Korem 032/Wirabraja

[POPULER PROPERTI] Pasok Material Tol Padang-Sicincin, HK Kolaborasi dengan Korem 032/Wirabraja

Berita
9 Jembatan Tua di Jatim Tuntas Diganti, Telan Biaya Rp 591,9 Miliar

9 Jembatan Tua di Jatim Tuntas Diganti, Telan Biaya Rp 591,9 Miliar

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pekalongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pekalongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Purbalingga: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Purbalingga: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Brebes: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Brebes: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kebumen: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kebumen: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Kini, Masyarakat Banyuwangi Tak Lagi Waswas soal Kepastian Tanah

Kini, Masyarakat Banyuwangi Tak Lagi Waswas soal Kepastian Tanah

Berita
Berapa Lama Mesin Cuci di Rumah Anda Bisa Bertahan?

Berapa Lama Mesin Cuci di Rumah Anda Bisa Bertahan?

Tips
5 Tanda Mesin Cuci di Rumah Anda Perlu Diganti

5 Tanda Mesin Cuci di Rumah Anda Perlu Diganti

Tips
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rembang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rembang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
MRT Jakarta Gaet SMI, Garap Proyek Mixed Use di Dekat Stasiun Blok M dan ASEAN

MRT Jakarta Gaet SMI, Garap Proyek Mixed Use di Dekat Stasiun Blok M dan ASEAN

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke