Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Mezanin BEI Ambrol Tak Pengaruhi Sewa Kantor di CBD Jakarta

Senior Director Office Services Colliers Indonesia Bagus Adikusumo mengatakan fluktuasi tarif sewa kantor lebih disebabkan karena tinggi rendahnya permintaan.

"Tanpa peristiwa ini pun, sebagian akan terkoreksi karena supply dan demand. Ini kan masih diselidiki, apakah ada natural cause atau gimana ya," kata Bagus kepada KompasProperti, Senin (15/1/2018).

Saat ini, tarif sewa perkantoran Grade A di kawasan CBD Jakarta berkisar antara Rp 350.000 hingga Rp 450.000 per meter persegi. Namun, harga tersebut belum termasuk service charge.

"Service charge-nya antara Rp 90.000 sampai Rp 110.000. Tinggal ditambahin aja," kata dia.

Sementara tarif sewa kantor kategori premium lebih dari Rp 500.000 per meter persegi per bulan, di luar service charge.

Hal senada disampaikan juga Head of Market Jones Lang Lasalle Angela Wibawa. Menurut dia, bukan sebuah insiden, melainkan kondisi perekonomian dalam negeri-lah yang akan lebih memengaruhi tingkat sewa serta okupansi perkantoran.

"Karena basically, kejadian ini kita belum tahu karena apa. Jadi untuk bilang apakah ada dampak ke penyewa kantor masih susah. Tapi kalau secara ekonomi, perkantoran tahun lalu masih positif," tuntas Angela.

https://properti.kompas.com/read/2018/01/15/173000021/mezanin-bei-ambrol-tak-pengaruhi-sewa-kantor-di-cbd-jakarta

Terkini Lainnya

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Tips
Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Berita
Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Ritel
Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Berita
Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Berita
Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Berita
Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Berita
Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Hotel
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke