Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Alasan Mengapa Lemari Pakaian Minimalis Perlu Memiliki Pintu

Kompas.com - 28/01/2023, 06:30 WIB
Masya Famely Ruhulessin

Penulis

JAKARTA,KOMPAS.com - Lemari pakaian minimalis merupakan salah satu furnitur paling penting yang ada di dalam hunian.

Meskipun saat ini orang-orang mulai beralih dan menggunakan lemari pakaian minimalis tanpa pintu, namun hal tersebut belum menjadi favorit banyak orang.

Bagi Anda yang masih bingung dalam menentukan tampilan lemari yang diinginkan, berikut 5 alasan mengapa sebuah lemari pakaian minimalis harus memiliki pintu.

Baca juga: Ingin Punya Lemari Pakaian Minimalis Tanpa Pintu? Ketahui Untung Ruginya

Mencegah paparan debu di pakaian

Debu tidak terlihat oleh mata telanjang, cukup ringan untuk terbang dari satu tempat ke tempat lain.
Karena itu, meskipun Anda terlihat bersih saat datang dari luar rumah, maka debu akan ikut terbawa.

Lemari tanpa pintu rentan terhadap akumulasi debu dalam jumlah besar sehingga pakaian dan sepatu bisa penuh dengan debu.

Meskipun ruangan berventilasi dapat mengurangi akumulasi debu namun kehadiran pintu lemari dinilai efektif mengurangi debu terutama pada pakaian yang jarang dikenakan.

 

Menjaga privasi

Privasi adalah salah satu tujuan penting dari kehadiran pintu lemari minimalis. Banyak orang yang bangga memamerkan pakaian dan sepatu merek. Namun, ada produk tertentu yang sepertinya harus dirahasiakan.

Meskipun kamar tidur adalah ruang yang sangat pribadi di rumah, biasanya ada kunjungan dari keluarga dan teman dekat yang mungkin memiliki akses. ke kamar.

Jadi kehadiran pintu akan membantu Andai menyimpan pakaian dan sepatu di tempat yang benar-benar pribadi.

Baca juga: Untung Rugi Mengaplikasikan Cat Minyak pada Lemari Minimalis Kayu

Membantu menyembunyikan kekacauan

Tidak semua orang memiliki koleksi sepatu atau pakaian yang tertata rapi. Karena itu, diperlukan pintu lemari agar bisa membantu Anda menutupi ruang di dalam lemari yang berantakan.

Koleksi baju dan sepatu di lemari yang berantakan tidak menarik secara estetika sehingga bila Anda malas menatanya secara rutin, pertimbangkan lemari yang memiliki pintu.

Mencegah kelembaban

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Begini Cara Cek Nilai Tanah di Suatu Daerah Secara Online

Berita
Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Mau Bikin AJB Tanah atau Rumah? Berikut Syarat dan Cara Mengurusnya

Berita
Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Hingga Oktober, Pemerintah Gelontorkan Rp 282,9 Triliun buat Infrastruktur

Berita
119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

119,7 Juta Bidang Tanah Telah Terdaftar melalui PTSL

Berita
Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Jalan Tol Tanjung Pura-Pangkalan Brandan Akan Difungsikan saat Nataru

Berita
Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau