Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anak Corat-coret? Tenang, Ada Dinding Papan Tulis!

Kompas.com - 30/08/2012, 15:59 WIB

KOMPAS.com - Memiliki rumah sendiri berarti memiliki kesempatan berkreasi sesuai dengan apa yang kita inginkan. Tidak ada aturan baku mengekang seseorang menata rumahnya sendiri.

Mungkin, hal yang sama juga terbersit di benak anak-anak kita. Mereka senang memberikan "sentuhan akhir" dengan menggambar tembok, meja, kursi, dan perabotan lain di rumah Anda. Jika sudah begini, Anda sendiri yang direpotkan.

Memang, serba salah rasanya jika melarang anak "menghias" rumah. Melarang mereka, Anda sama saja menahan daya kreatifitasnya. Jika dibiarkan, lama-lama rumah Anda akan penuh coretan. Solusinya, jadikan rumah Anda lebih modern, lebih edgy, dan dapat menjadi wadah ekspresi anak-anak Anda.

Tentu, Anda harus mengizinkan mereka menggambar sesuka hati dengan mengubah fungsi dinding menjadi papan tulis. "Membawa sekolah" ke rumah Anda dengan menjadikan tembok seperti papan tulis akan menarik bagi anak-anak. Mereka dapat menulis, menggambar, dan bermain dengannya.

Selain itu, tembok papan tulis juga mudah dibersihkan. Mereka bisa mengeksplorasi imajinasi dan daya kreatifitasnya setiap hari.

Berapapun usia anak Anda, tembok semacam ini bukan hanya menyenangkan, namun juga multifungsi, bahkan untuk Anda. Selain digambar-gambar, tembok papan tulis ini juga dapat dimanfaatkan untuk kalender, timetable, dan banyak lagi.

Bukan hanya untuk tembok. Anda juga dapat mengecat meja, tembok di dapur, atau bahkan lemari. Di manapun Anda menaruhnya, tembok papan tulis ini tidak akan mengecewakan Anda.

Berani mencoba?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Begini Cara Memperpanjang Umur Mesin Cuci Anda

Begini Cara Memperpanjang Umur Mesin Cuci Anda

Tips
Pertambahan Nilai Ekonomi Berkat Sertifikat Tanah Tembus Rp 6.322 Triliun

Pertambahan Nilai Ekonomi Berkat Sertifikat Tanah Tembus Rp 6.322 Triliun

Berita
Tiga Bulan Pertama, Lippo Karawaci Raih Pra-penjualan Rp 1,5 Triliun

Tiga Bulan Pertama, Lippo Karawaci Raih Pra-penjualan Rp 1,5 Triliun

Berita
Pendaftaran Tanah lewat PTSL Capai 112 Juta Bidang

Pendaftaran Tanah lewat PTSL Capai 112 Juta Bidang

Berita
Puji Progres Bendungan Meninting, Basuki: Mudah-mudahan Agustus Selesai

Puji Progres Bendungan Meninting, Basuki: Mudah-mudahan Agustus Selesai

Berita
Pendapatan Turun, SBI Berharap pada Proyek Strategis Nasional IKN

Pendapatan Turun, SBI Berharap pada Proyek Strategis Nasional IKN

Berita
Pendapatan Waskita Beton Naik 38 Persen Jadi Rp 505,68 Miliar

Pendapatan Waskita Beton Naik 38 Persen Jadi Rp 505,68 Miliar

Berita
Jumlah Backlog Kepemilikan Rumah Berkurang Jadi 9,9 Juta

Jumlah Backlog Kepemilikan Rumah Berkurang Jadi 9,9 Juta

Berita
Kuartal I-2024, Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen

Kuartal I-2024, Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen

Berita
[POPULER PROPERTI] Pasok Material Tol Padang-Sicincin, HK Kolaborasi dengan Korem 032/Wirabraja

[POPULER PROPERTI] Pasok Material Tol Padang-Sicincin, HK Kolaborasi dengan Korem 032/Wirabraja

Berita
9 Jembatan Tua di Jatim Tuntas Diganti, Telan Biaya Rp 591,9 Miliar

9 Jembatan Tua di Jatim Tuntas Diganti, Telan Biaya Rp 591,9 Miliar

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pekalongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pekalongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Purbalingga: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Purbalingga: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Brebes: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Brebes: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kebumen: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kebumen: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com