Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bagaimana Cara yang Tepat untuk Memilih Warna Cat Cream untuk Dinding Rumah Anda?

Kompas.com - 07/03/2023, 13:30 WIB
Masya Famely Ruhulessin

Penulis

JAKARTA,KOMPAS.com - Warna cat cream merupakan salah satu pilihan warna cat dinding yang paling banyak dipilih karena sifatnya yang netral.

Namun demikian, tidak sedikit orang yang masih bingung memilih warna cat cream lantaran banyak pilihan undertone yang tersedia.

Agar mempermudah Anda, cara termudah untuk memilih warna cat cream adalah mengambil contoh cat dan menempelkannya pada kertas putih.

Kemudian bayangkan apakah warna tersebut ingin Anda aplikasikan pada salah satu ruangan yang ada di rumah.

Baca juga: 5 Pilihan Warna Cat Dinding Ini Bisa Bikin Kamar Mandi Anda Lebih Cerah

Cara lainnya adalah dengan menggunakan strip kertas sampel yang memiliki warna serupa dengan warna cat yang Anda inginkan.

Pilih 3 hingga warna sampel yang berbeda agar Anda bisa mendapatkan gambaran yang lebih luas tentang pilihan warna.

Tempelkan sampel cat tersebut pada area dinding yang ingin Anda cat. Lihat bagaimana tampilannya saat siang dan malam hari. Setelah itu, pilihlah cat yang diinginkan.

 

Jenis cat cream terbaik harus dipilih tergantung di mana Anda ingin menggunakannya, kondisi cahaya serta perlengkapan yang ada di rumah Anda.

Tak hanya menggunakan cat berwarna cream sebagai cat tunggal di dalam sebuah ruangan, Anda juga bisa memadukannya dengan warna lembut lainnya, seperti coklat terang atau abu-abu, untuk tampilan yang netral.

Baca juga: Lakukan Ini Agar Warna Cat Rumah Minimalis Tahan Lama

Anda juga bisa memasangkannya dengan warna aksen yang lebih gelap atau berani seperti hitam dan merah maroon.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

PPK GBK Pertanyakan Alasan Pontjo Sutowo Minta Ganti Rugi Rp 28 Triliun

PPK GBK Pertanyakan Alasan Pontjo Sutowo Minta Ganti Rugi Rp 28 Triliun

Berita
Lima Warna Pintu Depan Ini Bisa Bikin Rumah Tampak Mahal

Lima Warna Pintu Depan Ini Bisa Bikin Rumah Tampak Mahal

Eksterior
Perluas Pasar di Indonesia, Rumah123 Jalin Kerja sama dengan REI

Perluas Pasar di Indonesia, Rumah123 Jalin Kerja sama dengan REI

Berita
CSG Pecah Sertifikat Tiga Proyek Perumahan di Jawa Barat Menjadi HGB

CSG Pecah Sertifikat Tiga Proyek Perumahan di Jawa Barat Menjadi HGB

Hunian
AI Bikin Industri Data Center Indonesia Tumbuh Kian Potensial

AI Bikin Industri Data Center Indonesia Tumbuh Kian Potensial

Fasilitas
REI dan Rumah123 Bakal Gelar 20 Event Tahun Ini, Terbanyak di Jabodetabek

REI dan Rumah123 Bakal Gelar 20 Event Tahun Ini, Terbanyak di Jabodetabek

Berita
Jangan Ragu Sewa Jasa Desainer Interior Saat Bangun Rumah

Jangan Ragu Sewa Jasa Desainer Interior Saat Bangun Rumah

Tips
Hutama Karya Kantongi Kontrak Baru Rp 4,05 Triliun, Didominasi Proyek SDA

Hutama Karya Kantongi Kontrak Baru Rp 4,05 Triliun, Didominasi Proyek SDA

Berita
Jadi Alternatif Agregat, Kenali Lapisan Semen Komposit Tanah pada Perkerasan Jalan

Jadi Alternatif Agregat, Kenali Lapisan Semen Komposit Tanah pada Perkerasan Jalan

Konstruksi
Perumahan MBR di Atas Lahan Bank Tanah Bisa Jadi SHM Setelah 10 Tahun

Perumahan MBR di Atas Lahan Bank Tanah Bisa Jadi SHM Setelah 10 Tahun

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Blitar: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Blitar: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lumajang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lumajang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Malang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Malang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Sinarmas Hadirkan Ruko Rp 9 Miliaran di BSD City

Sinarmas Hadirkan Ruko Rp 9 Miliaran di BSD City

Ritel
[POPULER PROPERTI] Inilah Bendungan Terbesar, Terpanjang, dan Tertinggi di Indonesia

[POPULER PROPERTI] Inilah Bendungan Terbesar, Terpanjang, dan Tertinggi di Indonesia

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com