Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ekspansi, Google Berencana Buka Kantor di New York

Kompas.com - 08/11/2018, 21:00 WIB
Rosiana Haryanti,
Erwin Hutapea

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Rencana pembukaan kantor baru Amazon di New York ternyata turut membuat raksasa internet Google merencanakan hal serupa.

Raksasa internet ini setuju untuk membeli atau menyewa ruang perkantoran seluas lebih dari 120.000 meter persegi. Sebelumnya, Google sudah memiliki kantor perwakilan di kota ini dan telah mempekerjakan 7.000 orang.

Menurut Wall Street Journal, seperti dilansir dari Channel News Asia, rencananya, kantor baru ini akan menampung hingga 20.000 staf Google di New York. Perusahaan ini tertarik untuk menggunakan Terminal St John yang terletak di West Village.

Pada tahun 1934 hingga 1960, tempat ini digunakan sebagai terminal pengiriman untuk kereta api sekaligus berfungsi sebagai pusat distribusi untuk produksi.

Google pun berencana untuk memperluas propertinya. Perusahaan ini juga dikabarkan telah membeli bangunan Chelsea Market sebesar 2,4 miliar dollar AS atau sebesar Rp 34,9 triliun.

Pembelian ini digunakan untuk memperluas ruang kantornya di New York. Hal ini juga menambah luas ruang kantor Google seluas 27.000 meter persegi. Namun, pihak Google enggan memberikan komentar terkait kabar ini.

Rencana Google untuk melakukan ekspansi mencuat ketika Amazon juga akan membuka kantor baru di kota ini.

Sebelumnya, Amazon mengatakan akan membuka kantor di New York. Kantor baru ini akan menampung karyawan dengan jumlah hingga 50.000 orang.

Lebih lanjut, menurut Reuters, belakangan diketahui bahwa perusahaan tersebut menempatkan karyawannya di New York di dua tempat berbeda, salah satunya di Long Island.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Tips
Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Berita
Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Ritel
Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Berita
Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Berita
Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Berita
Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Berita
Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Hotel
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau