Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Membersihkan 6 Benda Paling Kotor di Kamar Mandi

Kompas.com - 01/08/2016, 09:00 WIB
Arimbi Ramadhiani

Penulis

Terakhir, untuk menjaga kamar mandi terhindar dari kuman, pastikan selalu untuk menutupnya ketika Anda menyiram.

3. Handuk 

Sayangnya, banyak dari kita yang tidak mencuci handuk sesering yang diperlukan.

Setiap kali menggunakan handuk, jutaan sel kulit mati dan minyak dari tubuh kita menempel, yang menimbulkan bau apak pada handuk.

Karena tebal, handuk mandi tidak langsung mengering dan menjadi hidup banyak bakteri.

Idealnya, Anda harus mencuci handuk setiap tiga kali penggunaan agar tetap segar dan bersih.

4. Sikat gigi dan tempatnya

Di dalam mulut kita, terdapat bakteri, sisa makanan, dan kuman.

Bakteri dan kuman ini kemudian pindah ke sikat gigi ketika Anda menyikat gigi. Bayangkan jika Anda tidak menutup tutup kloset ketika menyiramnya.

Mikroorganisme dapat menyebarkan seluruh kamar mandi, dan mungkin mendarat pada permukaan lain seperti sikat gigi Anda.

Membilas sikat gigi setelah setiap penggunaan bukan cara terbaik untuk tetap bersih, sehingga Anda harus merendamnya dalam hidrogen peroksida atau menggunakan larutan antibakteri pencuci mulut sesering mungkin.

Penting juga untuk biarkan sikat gigi mengering setelah setiap penggunaan.

Jadi, jangan menyimpannya dalam sebuah wadah, karena ini mendorong lebih banyak bakteri untuk tumbuh. Kemudian, ganti sikat gigi Anda setiap tiga atau empat bulan.

Selain itu, pemegang sikat gigi Anda juga menyimpan bakteri dan kuman. Dengan demikian, Anda bisa membersihkannya dengan mesin cuci piring atau dengan manual sesekali untuk mengeluarkan kotoran.

5. Tirai pancuran

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com