Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ruang Kosong Meluas, Harga Sewa Kantor CBD Jakarta Terus Merosot

Menurut laporan Savills Research & Consultancy, tingkat kekosongan bertambah hingga 22,78 persen atau seluas 1.387.302 meter persegi.

Angka ini lebih tinggi dibanding tingkat kekosongan pada periode yang sama tahun sebelumnya, yang mencapai 18,36 persen.

Kekosongan terbesar berada di ruang perkantoran grade A dengan persentase 32 persen, dibanding tahun lalu yang hanya 27 persen. Tak hanya grade A, semua grade juga mengalami peningkatan tingkat kekosongan.

Selain itu, secara keseluruhan, harga sewa ruang perkantoran di kawasan CBD menurun sebesar 3,6 persen.

Penurunan harga

Menurut data Savills, hingga Semester pertama tahun 2018, harga sewa rata-rata menurun dari Rp 213.000 pada tahun lalu menjadi Rp 205.000 per meter persegi.

Harga sewa ruang perkantoran grade A Rp 229.000 atau menurun sebesar 8,8 persen dibanding tahun lalu.

Sementara persentase harga ruang perkantoran grade B menurun sebesar 3,8 persen aatu sebesar Rp 188.000 per meter persegi.

Adapun harga sewa ruang perkantoran premium berada di angka Rp 370.000 per meter persegi atau menurun sebesar 13,8 persen dibanding tahun lalu.

Lebih lanjut, para pemilik usaha ruang kerja komunal juga menyumbang kontribusi yang besar ke pasar ini. Meski begitu, mereka menghindari ruang perkantoran grade A maupun premium.

"Permintaan sewa secara konsisten didominasi oleh industri yang bergerak di bidang teknologi dan finansial," ujar Head of Research Savills Indonesia, Anton Sitorus dalam laporannya.

https://properti.kompas.com/read/2018/10/25/130000621/ruang-kosong-meluas-harga-sewa-kantor-cbd-jakarta-terus-merosot

Terkini Lainnya

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Persiapan PP Jelang Nataru, Mulai Jalan Tol hingga Mal

Berita
'Face Recognition' Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

"Face Recognition" Digunakan 5,8 Juta Kali, Terbanyak di Stasiun Gambir

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Dibanderol Rp 1,5 Miliar, Rumah di Sawangan Ini Tak Butuh Renovasi Lagi

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Belitung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Clement Francis Terpilih Jadi Ketua Umum AREBI 2024-2027

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Tips
Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Berita
Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Ritel
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke