Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anies: Reklamasi Tanggung Jawab Gubernur

Kompas.com - 13/04/2017, 11:18 WIB
Arimbi Ramadhiani

Penulis

JAKARTA, KompasProperti - Dalam Debat Final Pemilihan Kepala Daerah DKI Jakarta, Rabu (12/4/2017) malam, terdapat satu sesi di mana calon gubernur (cagub) Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok bertanya kepada Anies Baswedan.

Pertanyaan ini terkait reklamasi yang selama ini ditolak Anies. Ahok mempertanyakan, bagaimana tindakan Anies atas pulau reklamasi yang sudah jadi yakni Pulau N atau Tanjung Priok.

"Terus bagaimana kita menghadapi keputusan pemerintah pusat? Keputusan Presiden (Keppres) ini dari zaman Pak Harto dan diputuskan Bappenas (Badan Perencanaan Pembangunan Nasional)?" tanya  Ahok.

Dia juga melontarkan pertanyaan lagi terkait bagaimana cara membatalkan reklamasi sementara di sisi lain proyek ini akan menghasilkan 1,2 juta tenaga kerja.

Anies pun menjawab, "Meneruskan atau menghentikan reklamasi adalah soal keberpihakan".

Dia bertanya kembali kepada Ahok, sebagai pemimpin mau berpihak ke mana.

Reklamasi ini akan membuat Jakarta memiliki tanah tambahan. Anies mempertanyakan untuk siapa tanah-tanah tersebut nantinya.

"Pasal 4 Keppres Nomor 52 Tahun 1995, menyatakan secara eksplisit, wewenang dan tanggung jawab reklamasi ada pada gubernur. Karena itu, ketika saya jadi gubernur, saya akan memanfaatkan otoritas ini untuk rakyat banyak, bukan sekelompok orang," tutur Anies.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Gelar Gathering, Springhill Palembang Residences Perkenalkan Hunian Bergaya Jepang

Gelar Gathering, Springhill Palembang Residences Perkenalkan Hunian Bergaya Jepang

Hunian
Gelar Customer Gathering, Botanica Springhill Residences Perkenalkan Rumah Contoh

Gelar Customer Gathering, Botanica Springhill Residences Perkenalkan Rumah Contoh

Hunian
Lampaui Target, 'Marketing Sales' Jababeka Capai Rp 3,19 triliun

Lampaui Target, "Marketing Sales" Jababeka Capai Rp 3,19 triliun

Berita
Disiapkan buat Jalur Mudik Lebaran, Ini Progres Tol Palembang-Betung

Disiapkan buat Jalur Mudik Lebaran, Ini Progres Tol Palembang-Betung

Berita
Penjelasan Nusron soal Kontroversi Pembatalan Sertifikat Milik Aguan di Laut Tangerang

Penjelasan Nusron soal Kontroversi Pembatalan Sertifikat Milik Aguan di Laut Tangerang

Berita
Sertifikat Elektronik Dianggap Tak Aman, Nusron: Sistem Keamanannya Berlapis

Sertifikat Elektronik Dianggap Tak Aman, Nusron: Sistem Keamanannya Berlapis

Berita
Terkendala Cuaca dan Material, Bendungan Meninting Kelar Maret 2025

Terkendala Cuaca dan Material, Bendungan Meninting Kelar Maret 2025

Berita
Mal Terbesar di Timur Bekasi, Living World Grand Wisata Resmi Dibuka

Mal Terbesar di Timur Bekasi, Living World Grand Wisata Resmi Dibuka

Ritel
Tanah Eks BLBI Karawaci Mau Dimanfaatkan untuk Program 3 Juta Rumah

Tanah Eks BLBI Karawaci Mau Dimanfaatkan untuk Program 3 Juta Rumah

Berita
Nusron Bantah Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut, Ini Penjelasannya

Nusron Bantah Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut, Ini Penjelasannya

Berita
Revitalisasi Stadion Maguwoharjo Diklaim Sesuai Standar PSSI dan FIFA

Revitalisasi Stadion Maguwoharjo Diklaim Sesuai Standar PSSI dan FIFA

Fasilitas
Menurut Fengsui, Ini Cara yang Tepat Menempatkan Jam Dinding di Rumah

Menurut Fengsui, Ini Cara yang Tepat Menempatkan Jam Dinding di Rumah

Tips
Klarifikasi Nusron Wahid: Tidak Benar Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut

Klarifikasi Nusron Wahid: Tidak Benar Sertifikat Milik Aguan Batal Dicabut

Berita
Pilihan Rumah Subsidi di Pekalongan: Mulai Rp 130 Juta

Pilihan Rumah Subsidi di Pekalongan: Mulai Rp 130 Juta

Perumahan
Cocok untuk Milenial dan Gen Z, Springhill Yume Green Tawarkan Hunian Modern dan Terjangkau

Cocok untuk Milenial dan Gen Z, Springhill Yume Green Tawarkan Hunian Modern dan Terjangkau

Hunian
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau