Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ingin "Berlindung dari Kiamat"? Belilah Bunker Ini...

Kompas.com - 10/02/2016, 09:08 WIB
Ridwan Aji Pitoko

Penulis

Sumber TheSpaces

7. Bunker Valentin, Bremen

Terletak sekitar 40 kilometer dari pantai Laut Utara, struktur yang dibangun pada PD II ini dibangun untuk pabrik perakitan kapal selam.

Meskipun sekitar 2.000 pekerja paksa kehilangan nyawa mereka di sini, tidak satu pun kapal selam berhasil diproduksi.

Tidak berfungsi selama beberapa dekade, Bunker Valentin berubah menjadi monumen peringatan untuk kengerian dan keangkuhan fasisme pada 2011.

8. Vivos Europa One, Rothenstein

Vivos Europa One, Rothenstein

Bunker buatan Soviet seluas 30,7 hektar ini merupakan salah satu proyek repurposing terbesar di Jerman.

Bunker ini diyakini mampu menahan ledakan nuklir, kecelakaan pesawat langsung atau serangan biologis dan kini diubah menjadi 34 apartemen bintang lima seluas 2.500 meter persegi.

Vivos Europa One bertujuan melindungi orang-orang super kaya dari kiamat yang akan datang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber TheSpaces
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com