Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenali 5 Ciri Kontraktor Nakal Pembangun Rumah

Kompas.com - 04/10/2019, 08:26 WIB
Hilda B Alexander

Editor

Sumber

KOMPAS.com - Dalam membangun rumah, jasa kontraktor hampir selalu digunakan oleh pemilik, khususnya mereka yang sibuk.

Hal ini karena proses pengawasan pembangunan rumah secara mandiri terasa mustahil untuk dilakukan.

Banyak hal lain yang perlu diurus pemilik rumah seperti desain interior rumah, perizinan, dan administrasi lainnya.

Menggunakan jasa kontraktor menjadi pilihan yang paling realistis dan efektif untuk membangun rumah impian.

Jasa kontraktor rumah pun terus menjamur dengan permintaan pembangunan rumah yang semakin tinggi.

Banyak yang memberikan jasa yang profesional, cekatan, dan rapi. Namun, tidak sedikit juga yang tidak profesional, payah, serampangan, dan nakal. Kontraktor seperti inil perlu diwaspadai.

Maka dari itu, sebelum memilih jasa kontraktor untuk membangun rumah, Anda perlu benar-benar memastikan bahwa mereka yang dipilih benar-benar profesional dan mengerti seluk-beluk pekerjaannya.

Kenali juga bendera merah atau tanda-tanda yang menunjukkan bahwa kontraktor yang Anda temui tidak profesional dan cenderung akan melakukan kelalaian saat bekerja.

1. Tidak Punya Identitas dan Kontak Jelas

Tidak Punya Identitas dan Kontak Jelas

Shutterstock Tidak Punya Identitas dan Kontak Jelas
Kontraktor profesional sudah sepatutnya memiliki identitas yang jelas. Identitas ini berupa nama perusahaan yang punya legalitas, narahubung yang mudah dihubungi, jelas, dan tetap.

Biasanya, perusahaan kontraktor akan memberikan kontak perwakilan konsultannya.

Apabila Anda menemukan perusahaan kontraktor yang tidak memiliki kualitas-kualitas di atas, lebih baik Anda tidak perlu membuang-buang waktu dan mempertaruhkan rumah Anda.

Cari kontraktor lain yang mempunyai kejelasan.

2. Harga Penawaran Janggal

Harga Penawaran JanggalShutterstock Harga Penawaran Janggal
Penawaran janggal bisa terjadi dalam dua situasi. Pertama, saat ditemui pertama kali, mereka memberikan harga yang sangat murah dan tidak masuk akal.

Halaman:


Terkini Lainnya

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangka Selatan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

REI Nilai Gebrakan Ara Bertolak Belakang dengan Satgas Perumahan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bintan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

[POPULER PROPERTI] Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Karimun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Ingin Perpanjang Masa Pakai Kipas Angin di Rumah? Lakukan 5 Hal Ini

Tips
Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Pemerintah Punya Cara Pindahkan Warga di Zona Merah Gempa Cianjur

Berita
Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Pakuwon Mall Bekasi Dibuka, Standar Baru Berbelanja Senilai Rp 843 miliar

Ritel
Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Ara Bagi-bagi Rp 100 Juta Titipan Prabowo Buat Penghuni Huntap Cianjur

Berita
Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Tepis soal Proyek Jumbo Disetop, Dody: Cuma Selektif

Berita
Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Cakupan Layanan Irigasi Bendungan Semantok Akan Ditambah 499 Hektar

Berita
Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Keluhan Penghuni Huntap Tahap III Cianjur, Mulai dari Air Keruh hingga Baru Dapat Sertifikat 10 Tahun

Berita
Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Rencana Ambisius Iran, Punya Jaringan Kereta ke China via Afganistan

Berita
Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Durasi Perjalanan Tamu Asing di Jakarta Lebih Pendek

Hotel
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau