Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

1.000 Apartemen Masuk Bursa Jual dalam Sehari

Kompas.com - 05/09/2016, 18:30 WIB
Ridwan Aji Pitoko

Penulis

HONGKONG, KOMPAS.com - Lebih dari seribu apartemen baru masuk pasar jual Hongkong pada Sabtu (3/9/2016).

Menurut South China Morning Post, ini merupakan listing terbanyak yang pernah ditawarkan dalam sehari sejak 2013.

Chinachem Group menempatkan jumlah unit paling banyak untuk dijual dengan 535 apartemen di proyeknya bernama The Papilions.

Harga yang dibanderol mulai dari 15,5 ribu dollar Amerika Serikat (AS) atau sekitar Rp 203 juta hingga 20 ribu dollar AS atau senilai Rp 263 juta per meter persegi.

Di sisi lain, China Overseas Land & Investment mendaftakan 300 unit apartemennya di proyek One Kai Tak dengan rentang harga 17,6 ribu dollar AS atau setara Rp 231,5 juta hingga 22 ribu dollar AS atau ekuivalen Rp 289,3 juta per meter persegi.

"Penawaran ini merupakan pertama kalinya pengembangan proyek baru begitu menarik perhatian pembeli rumah di Hong Kong," kata Direktur Eksekutif Centaline Property Asia-Pacific Louis Chan Wing-kit.

Chan menambahkan, lebih dari 140 unit apartemen di The Papillions telah terjual selama setengah hari pada Sabtu lalu.

Chan optimistis penjualan unit-unit hunian di Hongkong bisa mencapai 3.200 unit pada September ini.

"Karena Brexit dan prospek Federal Reserve yang tidak mungkin menaikkan suku bunga hingga akhir tahun, investor telah kehilangan kepercayaan dalam dollar Hongkong dan pada akhirnya mendorong antusiasme mereka untuk investasi properti," imbuhnya.

Otoritas Penjualan Properti Hongkong sendiri telah mencatat penjualan sebanyak 2.490 unit pada Agustus silam.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bondowoso: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bondowoso: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Kediri: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Kediri: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Tulungagung: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Tulungagung: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Gresik: Pilihan Hunian Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Gresik: Pilihan Hunian Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kediri: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kediri: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Probolinggo: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Probolinggo: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Seram Bagian Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Seram Bagian Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangkalan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Bangkalan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Magetan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Magetan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pacitan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pacitan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lamongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lamongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Mutu Beton Tol MBZ Disebut di Bawah Standar, Begini Respons Jasa Marga

Mutu Beton Tol MBZ Disebut di Bawah Standar, Begini Respons Jasa Marga

Berita
Fitch dan Moody's Naikkan Rating Kredit Pakuwon Jadi BB+

Fitch dan Moody's Naikkan Rating Kredit Pakuwon Jadi BB+

Berita
Nih Tujuh Mal Terindah di Dunia, Ada yang Langit-langitnya Kaca Patri Luas

Nih Tujuh Mal Terindah di Dunia, Ada yang Langit-langitnya Kaca Patri Luas

Ritel
Pilih Tandon Air di Atas atau Bawah Tanah? Ini Plus Minusnya

Pilih Tandon Air di Atas atau Bawah Tanah? Ini Plus Minusnya

Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com