Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pembatas Ruang Tak Harus Dinding

Kompas.com - 11/10/2012, 19:51 WIB

KOMPAS.com - Bingung memisahkan ruangan satu dengan ruang lain? Jangan terburu-buru menggunakan sekat masif seperti dinding. Olahan furnitur bisa jadi solusinya.

Ruangan berfungsi mewadahi aktivitas. Jika aktivitas di ruang satu dan ruang lain tak berhubungan, seringkali kita menyekatnya untuk mengejar kenyamanan beraktivitas.

Tapi, menyekat ruang sebenarnya lebih diperlukan saat aktivitas privat dan berinteraksi (di ruang publik) berada di area yang sama. Jika aktivitas masih sama-sama berinteraksi, misalkan dapur dan ruang keluarga, Anda cukup menyekatnya dengan elemen lain lebih ringan dan tembus pandang.

Sebut saja ruang keluarga dan area tangga dipisah oleh lemari dan kabinet yang relatif tembus pandang, misalnya. Kita masih bisa melihat orang naik tangga. Di sisi lain, anggota keluarga yang sedang naik tangga bisa melihat aktivitas kita.

Contoh lainnya adalah dengan memisahkan ruang keluarga dan area dapur dengan kabinet cukup tinggi untuk digunakan sebagai meja bar. Pembatas meja ini justru memiliki fungsi lain sebagai meja interaksi, tak hanya membatasi ruang.

Desain kabinet tembus pandang dan lemari dengan lubang-lubang di antara kabinet bisa menjadi solusi. Sekat model ini mencegah timbulnya sudut-sudut mati akibat banyaknya penyekat masif yang membatasi ruangan.

Anda pun tak perlu lagi merisaukan masalah penataan. Sudut yang tidak mati biasanya lebih mudah ditata. Yuk, dicoba! (Indra Zaka Permana)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kuartal I-2024, Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen

Kuartal I-2024, Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen

Berita
[POPULER PROPERTI] Pasok Material Tol Padang-Sicincin, HK Kolaborasi dengan Korem 032/Wirabraja

[POPULER PROPERTI] Pasok Material Tol Padang-Sicincin, HK Kolaborasi dengan Korem 032/Wirabraja

Berita
9 Jembatan Tua di Jatim Tuntas Diganti, Telan Biaya Rp 591,9 Miliar

9 Jembatan Tua di Jatim Tuntas Diganti, Telan Biaya Rp 591,9 Miliar

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pekalongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Pekalongan: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Purbalingga: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Purbalingga: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Brebes: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Brebes: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kebumen: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kebumen: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Kini, Masyarakat Banyuwangi Tak Lagi Waswas soal Kepastian Tanah

Kini, Masyarakat Banyuwangi Tak Lagi Waswas soal Kepastian Tanah

Berita
Berapa Lama Mesin Cuci di Rumah Anda Bisa Bertahan?

Berapa Lama Mesin Cuci di Rumah Anda Bisa Bertahan?

Tips
5 Tanda Mesin Cuci di Rumah Anda Perlu Diganti

5 Tanda Mesin Cuci di Rumah Anda Perlu Diganti

Tips
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rembang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rembang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
MRT Jakarta Gaet SMI, Garap Proyek Mixed Use di Dekat Stasiun Blok M dan ASEAN

MRT Jakarta Gaet SMI, Garap Proyek Mixed Use di Dekat Stasiun Blok M dan ASEAN

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Salatiga: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Salatiga: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Mulai Rabu Ini, KA Lodaya Resmi Gunakan Kereta Stainless New Generation

Mulai Rabu Ini, KA Lodaya Resmi Gunakan Kereta Stainless New Generation

Berita
Kuartal I-2024, Laba Bersih Ingria Meroket 341 Persen

Kuartal I-2024, Laba Bersih Ingria Meroket 341 Persen

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com